KARYA ILMIAH

Pengarang
Sunarto Kadir
Subjek
- Kesehatan
Abstrak
Status gizi yang baik akan mempengaruhi proses pertumbuhan dan perkembangan anak. Gizi dikatakan baik apabila terdapat keseimbangan dan keserasian antara pertumbuhan fisik dan perkembangan mental.Perkembangan dan pertumbuhan otak menentukan bagaimana tingkat kecerdasan manusia.Runiusan masalah dalam peielitian ini adalah Apakah status gizi berpengaruh terhadap prestasi belajar anak sekolah dasar di SDN 04 Mootilango Kabupaten Gorontalo?Tujuan dari penelitidn untuk mengetahui pengaruh status gizi terhadap prestasi belajar di SDN 04 Mootilango Kabupaten Gorontalo.Penelitian ini bersifat deslriptif analitik dengan desain cross-sectionol. Pemilihan sampel menggunalran cara purposive sampling dengan lcriteria anak sekolah dasar kelos IV, V, dan kelas VI yang dapat berkomunikasi dengan baik dan tidak ada cacat. Hasil penelitian berdasarkan uji korelasi spearman rank dengan (a:0,05), terdapat pengaruh tingkat konsumsi energi dengan prestasi belajar dimana r:0,578 dengan (p:0,001), jadi pvalue:0,001
Penerbit
Jurnal SAINSTEK Vol 8 No 3 2015
Kontributor
Fakultas MIPA Univeristas Negeri Gorontalo
Terbit
2015
Tipe Material
ARTIKEL
Right
-
Berkas ini telah didownload sebanyak 1555 kali
Download