SKRIPSI

Penulis / NIM
PUTERA RIZKY LAZUARDI REDJEB / 531408060
Program Studi
S1 - SISTEM INFORMASI
Pembimbing 1 / NIDN
TAJUDDIN ABDILLAH, S.Kom., M.Cs / 0008127805
Pembimbing 2 / NIDN
ROCHMAT MOHAMMAD THOHIR YASSIN, S.Kom., M.Eng / 0020078303
Abstrak
PMI Kota Gorontalo merupakan cabang Palang Merah Indonesia yang didirikan dengan tujuan membantu mempermudah dan meringankan penderitaan sesama yang terkena musibah. Sistem yang sedang berjalan di PMI Kota Gorontalo saat ini masih menggunakan sistem manual. Pada dasarnya sistem manual lebih efektif dan efisien jika data yang diolah bersifat sedikit, namun data yang diolah pada PMI Kota Gorontalo tergolong banyak apalagi pada Unit Transfusi Darah. Melihat permasalahan diatas maka dibutuhkan Sistem Informasi Unit Transfusi Darah PMI Gorontalo berbasis web. Tujuan dari penelitian ini adalah membangun Sistem Informasi PMI Kota Gorontalo, untuk membantu pengolahan data dalam PMI Kota Gorontalo berupa data Inventaris dan data pada Unit Transfusi Darah serta informasi darah untuk masyarakat kota Gorontalo. Metode penelitian yang digunakan adalah Research and Development. Hasil dari penelitian ini adalah sebuah Sistem Informasi UTD PMI Gorontalo Berbasis web yang dapat membantu pihak pengelola data dan masyarakat untuk mengetahui stok darah yang tersedia PMI Kota Gorontalo.
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011