SKRIPSI

Penulis / NIM
NUR HASILAINI HAMZAH / 1011417266
Program Studi
S1 - ILMU HUKUM
Pembimbing 1 / NIDN
NIRWAN JUNUS, SH., MH / 0002066906
Pembimbing 2 / NIDN
SRI NANANG MEISKE KAMBA, S.H., M.H / 0005058904
Abstrak
ABSTRAK Nur Hasilaini Hamzah, Nim :1011417266. Hukum Perdata, Fakultas Hukum Universitas Negeri Gorontalo. Penerapan Asas Keseimbangan Dalam Perjanjian Penyaluran BBM Antara SPBU Tabongo Dengan PT. Pertamina Pembimbing I : Hj. Nirwan Junus, SH., MH. dan Pembimbing II: Sri Nanang Meiske Kamba SH., MH. Penelitian ini bertujuan Untuk mengetahui dan menganalisis penerapan asas keseimbangan dalam perjanjian penyaluran BBM antara SPBU Tabongo dengan PT. Pertamina, serta menganalisis Faktor-faktor yang yang meyebabkan lambatnya penyaluran BBM di SPBU Tabongo. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah menggunakan jenis penelitian empiris adalah yaitu suatu metode penelitian hukum yang mengunakan fakta-fakta yang di ambil dari perilaku manusia, baik perilaku verbal yang di ambil dari hasil wawancara maupun perilaku nyata yang di ambil dari hasil pengamatan. Hasil penelitian yang diperoleh adalah bahwa perjanjian kerja sama antara SPBU Tabongo dengan PT. Pertamina, adalah perjanjian baku, di mana semua klausula perjanjian di tentukan oleh pihak PT. Pertamina secara sepihak berdasarkan hal ini penulis menyimpulkan bahwa, perjanjian yang di buat tidak memenuhi unsur asas keseimbangan sebab pembebanan kewajiban lebih menitikbertkan ke pihak SPBU dan terlebih pihak SPBU tidak memiliki posisi tawar dalam hal pembuatan perjanjian. Sedangkan terkait dengan faktor-faktor yang mempengaruhi keterlambatan penyaluran BBM ke SPBU Tabongo, dipegaruhi oleh tiga faktor di antaranya adalah ; (1), Tidak Menentunya waktu penyaluran BBM, (2), Tidak Terpenuhinya Kebutuhan Masyarakat, (3), Jenis SPBU Kata Kunci : Perjanjian Kerjasama, PT. Pertamina, SPBU
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011