SKRIPSI

Penulis / NIM
JULAEHA KAMARU / 1011418065
Program Studi
S1 - ILMU HUKUM
Pembimbing 1 / NIDN
MOH. R. U PULUHULAWA, SH, M.Hum / 0005117004
Pembimbing 2 / NIDN
SUWITNO YUTYE IMRAN, SH., MH / 0022068302
Abstrak
ABSTAK JULAEHA KAMARU ( NIM 1011418065) 2022. EFEKTIFITAS PENANGANAN TINDAK PIDANA PENGANIYAYAAN BERAT (STUDI KASUS POLRE GORONTALO KOTA). Pembimbing I : MUHAMAD RUSDIANTO PULUHULAWA, S.H,.M.Hum. Pembimbing II : SUWITNO YUTYE IMRAN, S.H.,MH. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagai mana Efektifitas Penanganan Tindak Pidana Penganiyayaan Berat di wilayah hukum Polres Gorontalo. Mengetahui faktor-faktor apa yang mempengaruhi penanganan tindak pidana penganiyayaan berat di wilayah hukum Polres Gorontalo Kota. Jenis penelitian ini adalah penelitian hukum empiris yang bersifat deskriftif kualitatif. Dan yang digunakan dalam penelitian ini meliputi data primer dan sekunder. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah Teknik studio dokumen dan Teknik wawancara. Hasil penelitian menunjukan, bahwa dalam proses efektifitas kinerja kepoolisian dalam penanganan tindak pidana penganiyayaan berat diwilayah hukum polres Gorontalo kota belum maksimal karenakan harus berhadapan dengan kepentingan soisal kota Gorontalo. Efektifitas yang dilakukan oleh kepolisian yaitu sudah sesuai dengan regulasi atau undang-undang yang ada akan tetapi masyarakat masih banyak yang belum mengetahui tentang regulasi atau undang-undang yang mengatur tentang tindak pidana tersebut. Faktor-faktor yang menghambat dalam penanganan tindak pidana penganiyayan berat yaitu keterangan dari tersangka, keterangan melarikan diri, keterangan saksi dan alat bukti serta kesadaran akan hukum dari masyarakakt itu sendiri. Sementara upaya yang dilakukan oleh kepolisian sudah berdasarkan prosedur atau undang-undang yang berlaku. KATA KUNCI : Efektifitas Tinda Pidana, Penganiyayan Berat
Download berkas

ARSIP

2025
Skripsi tahun 2025
2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011