SKRIPSI

Penulis / NIM
RAJIB / 111408085
Program Studi
S1 - BIMBINGAN DAN KONSELING
Pembimbing 1 / NIDN
Dra. RENA MADINA, M.Pd / 0022075913
Pembimbing 2 / NIDN
MURHIMA A KAU, S.Psi, M.Si / 0030047303
Abstrak
ABSTRAK Rajib Djabli. Nim: 111408085. Persepsi Siswa Terhadap Layanan Bimbingan dan Koseling di SMP NEGERI VI KOTA GORONTALO. Jurursan Bimbingan dan Konseling. Fakutas Ilmu Pendidikan. Universitas Negeri Gorontalo. Masalah dalam penelitian ini adalah: bagaimana persepsi siswa terhadap Layanan Bimbingan dan Koseling di SMP Negeri VI Kota Gorontalo. Tujuan penelitian ini adalah unutk mengetahaui sejauh mana persepsi siswa terhadap Layanan Bimbingan dan Konseling di SMP Negeri VI Kota Gorontalo. Penelitian ini adalah penelitian deskeriftip untuk mengetahui persepsi siswa terhadap Layanan Bimbingan dan Koseling di sekolah. Penelitian dilakukan dengan cara melakukan wawancara secara langsung dengan siswa. Observasi dan dokumentasi sebagai pendukung dalam melengkapi data yang ada dilapangan. Sifat dari laporan penenlitian ini adalah deskerftip analitis. Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa persepsi siswa terhadap layanan bimbingan dan konseling di SMP Negeri VI Kota Gorontalo: Dari hasil wawancara langsung dengan siswa dari 19 responden, 4 orang siswa yang sudah pernah mendapatkan layanan bimbingan dan konseling dan 15 siswa yang belum pernah mendapat layanan bimbingan dan konseling. Dari gambaran hasil wawancara langsung dengan siswa menunjakkan bahwa siswa menyatakan bahwa layanan bimbingan dan konseling hanya untuk siswa-siswa yang bermasalah saja dan siswa yang sering melanggar aturan disekolah. Kata kunci: persepsi siswa
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011