SKRIPSI

Penulis / NIM
SITI NOVITA HASAN / 111412054
Program Studi
S1 - BIMBINGAN DAN KONSELING
Pembimbing 1 / NIDN
Dra. TUTI WANTU, M.Pd, Kons / 0016036105
Pembimbing 2 / NIDN
MEISKE PULUHULAWA, S.Pd, M.Pd / 0031018301
Abstrak
ABSTRAK Siti Novita Hasan. 2018. Perbandingan Konsep Diri Siswa SMP Negeri 1 Kota dengan siswa SMP Negeri 8 Kota Gorontalo. Skripsi, Jurusan Bimbingan dan Konseling. Fakultas Ilmu Pendidikan. Universitas Negeri Gorontalo. Pembimbing I Dra Tuti Wantu, M.pd. Kons dan pembimbing II Meiske Puluhulawa, S.pd, M.pd Permasalahan yang dihadapi siswa SMP Negeri 1 Kota Gorontalo dengan siswa SMP Negeri 8 Kota Gorontalo yaitu adanya siswa yang mengalami masalah terkait dengan Konsep Diri. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana Perbandingan Konsep Diri siswa SMP Negeri 1 Kota dengan SMP Negeri 8 Kota Gorontalo. Penelitian ini adalah komparatif kuantitatif. Pada penelitian ini, yang menjadi anggota populasi adalah keseluruhan siswa SMP Negeri 1 Kota yang terdiri dari 11 kelas dengan jumlah keseluruhan 320 dan untuk siswa SMP Negeri 8 Kota Gorontalo yang terdiri dari 10 kelas dengan jumlah keseluruhan 309 siswa. Dari keseluruhan populasi yang diambil menjadi sampel adalah 60 siswa.Teknik pengumpulan data menggunakan Angket. Angket tersebut mengukur indiktor-indikator konsep diri, sebagai berikut : 1. Konsep diri positif, 2. Konsep diri negatif Berdasarkan hasil penelitian menunjukan bahwa p
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011