SKRIPSI

Penulis / NIM
RAMDAN LOJO / 1121416019
Program Studi
S1 - TEKNOLOGI HASIL PERIKANAN
Pembimbing 1 / NIDN
Dr. LIS M YAPANTO, S.Pi, MM / 0003086904
Pembimbing 2 / NIDN
Dr. RAHIM HUSAIN, S.Pi, M.Si / 0016057108
Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui profil usaha pengolahan ikan kayu yang diproduksi oleh perusahaan UD Karya Mandiri Bersama antara lain menghitung biaya produksi, penerimaan dan keuntungan kemudian dianalisis menggunakan R/C Ratio untuk menentukan kelayakan usaha. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Agustus 2021 sampai bulan oktober 2021 di UD Karya Mandiri Bersama Kota Bitung Provinsi SulawesiUtara. Hasil penelitian menujukan bahwa rata-rata biaya produksi usaha pengolahan ikan kayu sebesar Rp 137.110.075,00 perbulan dan penerimaan usaha rata-rata sebesar Rp 160.000.000,00 perbulan dengan rata-rata keuntungan sebesar 22.889.925,00 perbulan. Usaha tersebut dikatakan layak untuk dikembangkan, hal ini sesuai dengan nilai R/c Ratio dikatakan menguntungkan karena total penerimaan lebih besar dari total biaya atau nilai R/c Ratio > 1, nilai R/c Ratio usaha pengolahan ikan kayu di UD Karya Mandiri Bersama rata-rata sebesar 1.16.
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011