SKRIPSI

Penulis / NIM
FEBRIANTO LAITA / 1121416039
Program Studi
S1 - TEKNOLOGI HASIL PERIKANAN
Pembimbing 1 / NIDN
Dr. LUKMAN MILE, S.Pi, M.Si / 0004128206
Pembimbing 2 / NIDN
SUTIANTO PRATAMA SUHERMAN, S.Pi, M.Si / 0014088704
Abstrak
Penelitian ini bertujuan menentukan aktivitas antioksidan ekstrak daun R. mucronata Lamk yang di ekstrak menggunakan pelarut etanol pada suhu evaporasi yang berbeda. Sampel diambil dari kawasan mangrove Desa Langge Kec. Angrek Kab. Gorontalo Utara. Metode penelitian ini menggunakan metode deskriptif (kadar air, kadar lemak, kadar abu, kadar karbohidrat, dan kualitatif (uji aktivitas antioksidan). Faktor perlakuan menggunakan suhu evaporasi 60, 70 dan 800C. Data analisis aktivitas antioksidan menggunakan ANOVA dan uji lanjut Duncan. Hasil penelitian kadar air daun mangrove 3,16%, kadar abu 0,79%, kadar lemak 0,39%, karbohidrat 1,36% dan hasil uji ntioksidan menunjukan bahwa ekstrak daun mangrove memiliki aktivitas antioksidan yang mampu menangkal radikal bebas terhadap suhu Evaporasi 60, 70 dan 80oC dengan nilai IC50 sebesar 2,925 dan 4,51 ppm. Ekstrak tersebut mengandung flavonoid, tanin, fenolat, klorofil, karotenoid dan alkaloid.
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011