SKRIPSI

Penulis / NIM
HAMDI SAMALU / 131406037
Program Studi
S1 - MANAJEMEN PENDIDIKAN
Pembimbing 1 / NIDN
Dr. ASRIN, M.Pd / 0031127115
Pembimbing 2 / NIDN
WARNI TUNE SUMAR, S.Pd, M.Pd / 0024037003
Abstrak
Hamdi Samalu Nim 131406037. Pengelolaan Kearsipan Pada Biro Administrasi Umum Dan Keuangan Universitas Negeri Gorontalo Skripsi, Jurusan Manajemen Pendidikan, Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Negeri Gorontalo. 2007. Pembimbing I oleh Bapak Asrin, M.Pd dan Pembimbing II oleh Ibu Warni Tune Suma,S. Pol, M.Pd Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan secara umum Pengelolaan Kearsipan Pada Biro Administrasi Umum Dan Keuangan Universitas Negeri Gorontalo yang pertama, Menguraikan Perencanaan Kearsipan Surat-Surat pada Biro Administrasi Umum dan Keuangan Universitas Negeri Gorontalo, yang kedua, menguraikan Pengorganisasian Kearsipan pada Biro Administrasi Umum dan Keuangan Universitas Negeri Gorontalo, yang ketiga, Penataan kearsipan pada Biro Administrasi Umum dan Keuangan Universitas Negeri Gorontalo, yang ke-empat menguraikan Pengawasan Kearsipan pada Biro Administrasi Umum dan Keuangan Universitas Negeri Gorontalo. Metode penelitian yang digunakan dalam penyusunan skripsi ini didasarkan pada metode penelitian Kuantitatif, yang berusaha menggambarkan secara jelas dmasalah yang diteliti, mencatat, menganalisis, serta menginterprestasikan kondisi-kondisi yang ada di lapangan berdasarkan sumber. Hasil penelitian menunjukkan bahwa indikator yang diguanakan untuk mengukur pengelolaan kearsipan pada Biro Administrasi Umum dan Keuangan Universitas Negeri Gorontalo, bervariasi antara cukup dan baik, selanjutnya secara umum bahwa pengelolaan kearsipan pada Biro Administrasi Umum dan Keuangan Universitas Negeri Gorontalo berada pada kategori baik dengan rata-rata persentase (57.09%) perolehan persentase ini berada pada kategori cukup, ini menunjukkan perlu adanya lankah positif untuk mengoptimalkan implementasi dari setiap indikator yang telah dipaparkan sebelumnya dengan penekanan pada titik-titik kritis yang mempengaruhi belum optimalnya pelaksanaan pengelolaan kearsipan pada Biro Administrasi Umum dan Keuangan Universitas Negeri Gorontalo. Kunci : Pengarsipan, Pengorganisasian, Biro Administrasi Umum dan Keuangan Universitas Negeri Gorontalo
Download berkas

ARSIP

2025
Skripsi tahun 2025
2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011