SKRIPSI

Penulis / NIM
RISNAWATI HUNAWA / 131408141
Program Studi
S1 - MANAJEMEN PENDIDIKAN
Pembimbing 1 / NIDN
Dr. ASRIN, M.Pd / 0031127115
Pembimbing 2 / NIDN
Drs. Hi. MOHAMMAD POLINGGAPO, S.Sos, M.Pd / 0003065504
Abstrak
ABSTRAK Risnawati Hunawa. 2012. Implementasi Kompetensi Manajerial Kepala Sekolah Sebagai Administrator . Skripsi Fakultas Ilmu Pendidikan Jurusan S 1 Manajemen Pendidikan. Pembimbing (I) Dr. Asrin, M.Pd. Pembimbing (II) Drs. Hi. Muhammad Polinggapo, S.Sos.,M.Pd. Penelitian ini didasarkan pada Tujuan penelitian. 1 Untuk mengetahui kemampuan kepala sekolah menyusun perencanaan sekolah untuk berbagai tingkatan perencanaan. 2. Untuk mengetahui kemampuan kepala sekolah dalam mengembangkan organisasi sekolah sesuai dengan kebutuhan.3 Untuk mendapatkan gambaran tentang kemampuan kepala sekolah dalam mengelolah guru dan staf dalam rangka pendayagunaan sumber daya manusia secara optimal . Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan teknik pengumpulan data melalui observasi dan wawancara dengan informan terpilih. Kemudian data dan informasi yang diperoleh, dianalisis secara kualitatif, dengan cara mendeskripsikan permasalahan penelitian sesuai dengan fakta empirik. Sebagai kesimpulan dari penelitian ini adalah; Perencanaan program sekolah untuk berbagai tingkatan perencanaan meliputi,Perencanaan sekolah, mengembangkan organisasi sekolah sesuai dengan kebutuhan,Melaksanakan pengawasan terhadap pelaksanaan kegiatan sekolah,Pengembangan kurikulum dan kegiatan belajar mengajar,Mengelola sarana dan prasarana sekolah. Adapu saran yang sebagai berikut: Kepala sekolah agar senantiasa memenuhi kompetensinya secara utuh, yakni kompetensi manajerial, kompetensi kepribadian, supervise, akademik, kompetensi sosial dan kompetensi wirausaha. Karena komptensi tersebutlah yang dipersyarakatkan untuk jabatan kepala sekolah saat ini.Kepala sekolah hendaknya senantiasa mengembangkan diri dalam aspek manajemen, kepemimpinan dan organisasi untuk mewujudkan sekolah efektif. kata kunci: Kompetensi Manajerial, Kepala Sekolah
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011