SKRIPSI

Penulis / NIM
HARTATI ALAMTAHA / 151408084
Program Studi
S1 - PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR
Pembimbing 1 / NIDN
Dra. MARTIANTY NALOLE, M.Pd. / 0005035908
Pembimbing 2 / NIDN
Dra SAMSIAR RIVAI, S.Pd, M.Pd / 0018025904
Abstrak
Hartati Alamtaha. NIM 151408084. Meningkatkan Kemampuan Mengurangkan pecahan Biasa Berpenyebut Tidak Sama Melalui Model Pembelajaran Think Pair Share Pada Siswa Kelas V SDN 2 Suwawa Selatan Kabupaten Bone Bolango Provinsi Gorontalo Tahun 2012 di UNG FIP Jurusan PGSD. Permasalahan dalam penelitian ini adalah “Apakah dengan menggunakan model pembelajaran Think Pair Share kemampuan mengurangkan pecahan biasa berpenyebut tidak sama pad asiswa kelas V SDN 2 Suwawa Selatan Kabupaten Bone Bolango Provinsi Gorontalo dapat meningkat?”Sedangkan tujuan utama dari penelitian ini adalah untuk meningkatkan kemampuan mengurangkan pecahan biasa berpenyebut tidak sama melalui model pembelajaran think pair share pada siswa kelas V SDN 2 Suwawa Selatan Kabupaten Bone Bolango Provinsi Gorontalo. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode Penelitian Tindakan Kelas. Penelitian tindakan kelas ini dilaksanakan dalam 2 siklus masing-masing siklus satu kali pertemuan.SetiapSiklusterdiridari 4 tahapan yaitu, perencanaan, pelaksanaan, pemantauan evaluasi, analisis dan refleksi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pada siklus I belum menununjukkan hasil yang diharapkan, karena dari 11 orang siswa yang telah diberikan tindakan hanya 7 siswa yang mampu mengurang pecahan biasa berpenyebut tidak sama dan memperoleh nilai 65 keatas sedangkan 4 siswa belum mampu mengurang pecahan biasa berpenyebut tidak sama dan memperoleh nilai 65 kebawah. Sedangkan Tindakan pada siklus II sudah mencapai target karena dari 11 orang yang kenai tindakan, 10 orang siswa yang mampu mengurang pecahan biasa berpenyebut tidaksama dan memperoleh nilai 65 keatas dan 1 orang belum mampu mengurang pecahan biasa berpenyebut tidak sama dan memperoleh nilai 65 kebawah. Dari hasil penelitian dan pembahasan,disimpulkan bahwa model pembelajaran think pair share meningkatkan kemampuan mengurangkan pecahan biasa berpenyebut tidak sama pada siswa kelas V SDN 2 Suwawa Selatan Kabupaten Bone Bolango Provinsi Gorontalo. Kata Kunci :Kemampuan,Think Pair Share,pecahan biasa.
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011