SKRIPSI

Penulis / NIM
NOVA MOKOAGOW / 151408175
Program Studi
S1 - PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR
Pembimbing 1 / NIDN
Dra. SALMA HALIDU, M.Pd / 0008036009
Pembimbing 2 / NIDN
Dra HAWA PATTIIHA, S.pd .,M.Pd / 0021016008
Abstrak
ABSTRAK Nova Mokoagow . “Meningkatkan keterampilan siswa membaca teks melalui pendekatan kontekstual di kelas V SDN 10 Tenilo kota barat kota gorontalo”. Suatu penelitian tindakan kelas. Skripsi. Jurusan Pendidikan Guru Sekolah Dasar S1 PGSD Univeritas Negeri Gorontalo 2013.Pembimbing 1, Dra.Hj,Salma Halidu.M.Pd dan pembimbing II,Dra.Hawa Pattiiha S.Pd,M.Pd. Permasalahan dalam penelitian ini adalah Kemampuan membaca siswa dilihat dari pelafalan dan intonasi siswa dalam membaca kurang tepat serata Kurangnya siswa mengunakan tanda baca dalam membaca. Adapun tujuan penelitian ini adalah untuk “Meningkatkan keterampilan Siswa membaca teks melalui pendekatan kontekstual di kelas V SDN 10 Tenilo kota barat kota gorontalo”. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui observasi, dan dokumentasi tes sebagai hasil belajar. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian tindakan kelas. Dengan menggunakan analisis data secara kualitatif yang bertujuan sebagai bahan masukan dan informasi yang bermanfaat khususnya “Meninggkatkan keterampilan membaca teks melalui pendekatan kontekstual Hasil penelitian menunjukan bahwa pada siklus 1 dengan aspek pelafalan dari 20 siswa hanya terdapat 6 orang siswa atau 30% yang mampu,14 orang siswa atau 75% yang tidak mampu. Selanjutnya pada aspek intonasi dari 20 siswa terdapat 9 orang siswa atau 45% yang mampu, 10 orang siswa atau 50%. Tidak mampu. Berikutnya pada aspek ketepatan dalam mengunakan tanda baca dari 20 siswa terdapat 9 orang siswa atau 45% yang mampu, 9 orang siswa atau 50% tidak mampu. dan pada siklus II aspek pelafalan dari 20 siswa terdapat 17 orang siswa atau 85% yang mampu,aspek intonasi 3 orang siswa atau 15% tidak kurang mampu dan aspek ketepatan mengunakan tanda baca 17 orang siswa atau 85% yang mampu dan 3 orang atau tidak mampu 15% orans siswa yang tidak mampu. Disimpulkan peneliti melakukan penelitian tindakan kelas (PTK) dari hasil penelitian bahwa dengan menggunakan “Meningkatkan keterampilan Siswa membaca teks melalui pendekatan kontekstual di kelas V SDN 10 Tenilo kota barat kota gorontalo”. telah menunjukan hasil yang baik sesuai indikator yang diharapkan dan meningkat. Kata Kunci : Membaca dan Pendekatan Kontekstual
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011