SKRIPSI

Penulis / NIM
YUYAN LAMASSA / 151409092
Program Studi
S1 - PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR
Pembimbing 1 / NIDN
Prof. Dr. H. ABDUL HARIS PANAI, S.Pd, M.Pd / 0026016004
Pembimbing 2 / NIDN
MEYLAN SALEH, S.Pd, M.Pd / 0007058107
Abstrak
ABSTRAK Yuyan Lamassa,2013. Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Materi Perubahan Energi Gerak Melalui Metode Discovery di Kelas IV SDN 2 Telaga Kecamatan Telaga Kabupaten Gorontalo. Skripsi, Jurusan Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Unversitas Negeri Gorontalo.pembimbing I, Prof. Dr. H. Abdul Haris PanaI, S.Pd, M.Pd dan Pembimbing II, Meylan Saleh, S.Pd, M.Pd. Permasalahan dalam penelitian ini adalah apakah dengan menggunakan metode discovery pada materi perubahan energi gerak hasil belajar siswa di kelas IV SDN 2 Telaga Kecamatan Telaga Kabupaten Gorontalo dapat ditingkatkan ? Adapun tujuan penelitian adalah untuk meningkatkan hasil belajar siswa di kelas IV SDN 2 Telaga Kecamatan Telaga Kabupaten Gorontalo pada materi perubahan energi gerak melalui penggunaan metode discovery. Hipotesis dalam penelitian ini adalah jika guru menggunakan metode discovery dalam pembelajaran, maka hasil belajar siswa pada materi perubahan energi gerak di kelas IV SDN 2 Telaga Kecamatan Telaga Kabupaten Gorontalo akan meningkat. Hasil penelitian menunjukan bahwa terjadi peningkatan hasil belajar siswa tentang materi perubahan energi gerak sesuai dengan indikator kinerja yang ditetapkan. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa penggunaan metode discovery dapat meningkatkan hasil belajar siswa di kelas IV SDN 2 Telaga Kecamatan Telaga Kabupaten Gorontalo. Kata Kunci :Hasil Belajar, perubahan energi gerak, metode discovery
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011