SKRIPSI

Penulis / NIM
MUHAMMAD HARDI HIMBA / 151409271
Program Studi
S1 - PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR
Pembimbing 1 / NIDN
Drs. HARIS MAHMUD, S.Pd.,M.Si / 0022026105
Pembimbing 2 / NIDN
Dra. HAKOP WALANGADI, M.Si. / 0012075808
Abstrak
ABSTRAK Moh Hardi Himba. 2013. Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran IPS Tentang Materi Persiapan kemerdekaan Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD Di Kelas V SDN No 84 Kota Tengah Kota Gorontao. Skripsi, Jurusan Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Negeri Gorontalo. Pembimbing I Drs. Haris Mahmud Msi, Pembimbing II Dra Hj,Hakop Walangadi,Msi Penelitian tindakan yang di gunakan (PTK). Penelitian ini dilaksanakan di SDN No 84 Kota Tengah Kota Gorontalo tahun pelajaran 2012/2013 dengan karakteristik subjek penelitian adalah siswa kelas V dengan jumlah siswa 21 orang yang terdiri dari 5 orang laki-laki dan 16 orang perempuan Rumusan masalah pada penelitian adalah “Apakah model pembelajaran kooperatif tipe STAD dapat meningkatkan Motivasi belajar siswa di kelas V SDN No 84 Kota Tengah?”. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk meningkatkan Motivasi belajar siswa di Kelas V SDN No 84 Kota Tengah Kota Gorontalo. Tahun pelajaran 2012/2013 dengan karakteristik subjek penelitian adalah siswa 21 orang yang terdiri dari 5 orang laki laki dan 16 orang perempuan. Berdasarkan hasil penelitian, hasil belajar dilakukan secara 2 siklus diantaranya siklus I dan siklus II yang dianalisis secara kualitatif. Kuantitatif Motivasi belajar pada siklus I diperoleh data dari 21 orang siswa. masih ada 6 orang siswa yang motivasi belajarnya perlu ditingkatkan atau 47,1,6% sedangkan untuk siklus dua ada ada 19 orang siswa yang motivasi belajarnya meningkat atau 90,47% Dari hasil penelitian dan pembahasan yang dilakukan maka di simpulkan bahwa dengan menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe Make STAD Motivasi belajar siswa di kelas V SDN No 84 Kota Kota Gorontalo Pada Materi persiapan kemerdekaan Mengalami peningkatan. Mottivasi belajarnya. Kata Kunci : Motivasi belajar siswa Model Kooperatif Tipe STAD
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011