SKRIPSI

Penulis / NIM
NOVIYANI IBRAHIM / 151410034
Program Studi
S1 - PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR
Pembimbing 1 / NIDN
MEYLAN SALEH, S.Pd, M.Pd / 0007058107
Pembimbing 2 / NIDN
GAMAR ABDULLAH, S.Si., M.Pd / 0025128202
Abstrak
ABSTRAK Noviyani Ibrahim. 2015. Kreativitas Guru Menggunakan Media Visual Dalam Pembelajaran IPA Pada Siswa Kelas IV SDN 2 Suwawa Kabupaten Bone Bolango. Skripsi. Jurusan Pendidikan Guru Sekolah Dasar Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Gorontalo. Pembimbing I : Meylan Saleh, S.Pd, M.Pd, Pembimbing II : Gamar Abdullah S.Si, M.Pd. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah "Bagaimana kreativitas guru dalam menggunakan media visual dalam pembelajarn IPA pada siswa kelas IV SDN 2 Suwawa Kabupaten Bone Bolango". Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh gambaran yang jelas tentang kreativitas guru dalam menggunakan media visual dalam pembelajaran IPA pada siswa kelas IV SDN 2 Suwawa Kabupaten Bone Bolango. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian deskriptif dengan metode kualitatif. Tehnik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan observasi, wawancara, dan dokumentasi. Dari hasil penelitian menunjukkan bahwa kreativitas guru dalam menggunakan media visual dalam pembelajaran IPA pada siswa kelas IV SDN 2 Suwawa Kabupaten Bone Bolango sudah baik. Kata kunci : Kreativitas Guru, Media Visual
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011