Penulis / NIM
ROSITA T. LANGGANGO / 151410208
Program Studi
S1 - PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR
Pembimbing 1 / NIDN
Dra. SALMA HALIDU, M.Pd / 0008036009
Pembimbing 2 / NIDN
Dr. YUSUF JAFAR, M,Pd / 0027095706
Abstrak
ABSTRAK
Rosita Langgango. 2014. NIM. 151410208. Peran Guru Memotivasi Belajar Siswa dalam Kemampuan Menulis Pantun (Suatu Penelitian di Kelas IV SDN 25 Wonosari Kabupaten Boalemo). Program Studi S1 PGSD, Jurusan Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Negeri Gorontalo 2014. Pembimbing I : Dra. Hj. Salma Halidu, S.Pd, M.Pd dan Pembimbing II : Dr. Yusuf Jafar, M.Pd.
Permasalahan dalam penelitian ini adalah Bagaimana Peran Guru memotivasi belajar siswa dalam Kemampuan Menulis pantun. Tujuannya adalah Untuk mengetahui peran guru memotivasi belajar siswa dalam kemampuan menulis pantun di kelas IV SDN 25 Wonosari Kabupaten Boalemo. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah jenis penelitian deskriptif kuantitatif.
Hasil penelitian ini adalah dari hasil Analisis Angket yang terdiri dari dua indikator yaitu Peran Guru memotivasi belajar siswa dan indikator menulis pantun. Pada Indikator Pertama memperoleh hasil rata-rata 82, 94% , sedangkan indikator yang kedua memperoleh hasil rata-rata persentase 82,41%. Jadi dapat disimpulkan bahwa pada hasil analisis angket memperoleh hasil rata-rata 82,67% dan termasuk dalam klasifikasi Baik. kemudian dari hasil Wawancara memperoleh hasil rata-rata 80,00%, dan termasuk dalam klasifikasi Baik. dengan demikian dapat disimpulkan bahwa peran guru memotivasi belajar siswa dalam kemampuan menulis pantun berhasil.
Kata Kunci : Motivasi belajar dan menulis pantun
Download berkas