Penulis / NIM
PIPIT NANDA SUPRAPTO / 151412111
Program Studi
S1 - PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR
Pembimbing 1 / NIDN
Dra. HAKOP WALANGADI, M.Si. / 0012075808
Pembimbing 2 / NIDN
NURHAYATI TINE, S.PdI, M.Hi / 0001048002
Abstrak
ABSTRAK
Pipit Nanda Suprapto. 2016. Penggunaan Media Audio Visual pada Pembelajaran PKn dalam Membentuk Kompetensi Kewarganegaraan Siswa di Kelas iv di SDN NO. 81 Kota Tengah Kota Gorontalo. Skripsi, Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Gorontalo. Pembimbing (I) Dra. Hj. Hakop Walangadi, M.Si dan Pembimbing (II) Nurhayati Tine, S.Pd, M.H.I.
Berdasarkan identifikasi masalah maka yang menjadi rumusan masalah dalam penelitian adalah "Bagaimana Penggunaan Media Audio Visual pada Pembelajaran PKn dalam Membentuk Kompetensi Kewarganegaraan Siswa di SDN NO. 81 Kota Tengah Kota Gorontalo. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Penggunaan Media Audio Visual pada Pembelajaran PKn dalam Membentuk Kompetensi Kewarganegaraan Siswa Di SDN NO. 81 Kota Tengah Kota Gorontalo. Penelitian ini menggunakan Pendekatan Kualitatif. Dalam penelitian kualitatif, peneliti mengumpulkan data berdasarkan pengamatan situasi yang wajar (alamiah), sebagaimana adanya tanpa dipengaruhi atau dimanipulasi. Peneliti yang memulai meneliti atau memasuki lapangan berhubungan langsung dengan situasi dan orang yang diselidikinya.
berdasarkan hasil penelitian ini penggunaan media audio visual pada pembellajaran pkn membentuk kompetensi yang seharusnya dimiliki siswa yaitu pengetahuan, sikap dan keterampilan...aspek penegtuahuan yaitu pemahaman siswa pada materi ajar, aspek affektif yaitu perilaku da karakteristik siswa yang sesuai dengan ni;ainilai karakter, sementara asspek psikomotoriknya yaitu keterampilan yang
Kata Kunci : Media, Siswa, Kompetensi
Download berkas