Penulis / NIM
SAMSUDIN DJAENA / 151412354
Program Studi
S1 - PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR
Pembimbing 1 / NIDN
Dra. HAKOP WALANGADI, M.Si. / 0012075808
Pembimbing 2 / NIDN
DR. MUCHTAR AHMAD, S.Pd, M.Si / 0004057805
Abstrak
ABSTRAK
Samsudin Djaena 2014 "Meningkatkan kreativitas Belajar Siswa pada materi Mengenal
penggunaan uang Melalui Media visual di kelas III SADN 10 Mananggu Kabupaten Boalemo
"Skripsi,Fakultas Ilmu Pendidikan Program S-I PGSD Universitas Negeri
Gorontalo,Pembimbing I Dra.Hj Hakop Walangadi M.Si Pembimbing II Muchtar Ahmad
S.Pd ,M.Si
Rumusan penelitian "Apakah melalui media pembelajaran Visual dapat meningkatkan
kreativitas belajar siswa pada materi Mengenal Penggunaan uang di kelas IIISDN 10
Mananggu Kabupaten Boalemo ?" tujuan di laksanakannya penelitian ini adalah untuk
meningkatkan kreativitas belajar siswa pada materi mengenal penggunaan uang di kelas III
SDN 10 Mananggu Kabupaten Boalemo melalui media Visual
Hasil pengamatan kreativitas siswa pada siklus II dapat di jelaskan bahwa dari keempat
Aspek yang diamati di peroleh data untuk memiliki rasa ingin tahu terdapat 16 atau 70 %
siswa yang berada pada kategori sering 5 atau 22 % berada pada kategori kadang -kadang 2
atau 8 % berada pada kategori tidak pernah . Kemudian untuk aspek sering mengajukan
pertanyan yang serius di peroleh 17 atau 74 % berada pada kategori sering ,4 atau 18 %
berada pada kategori kadang-kadang dan 2 atau 8 % siswa beradapada kategori tidak pernah
.Selanjutnya pada aspek memberikan banyak gagasan terdapat 16 atau 70 % berada Pada
kategori sering ,2 atau 8 % siswa berada pada kategori kadang-kadang 5 atau 22 % berada
pada kategori tidak pernah . dan pada akhirnya untuk aspek mampu mengajukan Pendapat
secara spontan 14 atau 61 % siswa berada pada kategori sering ,5 atau 22 % siswa berada
pada kategori kadang-kadang dan 4 atau 17 % siswa berada pada kategori tidak pernah
.untuk nilai siswa sebanyak 18 atau 78 % yang memperoleh nilai >75 dengan Kategori
tuntas sebanyak 18 atau 78 %,sedangkan sisanya sebesar 5 atau 26 % berada pada Kategori
tidak tuntas.
Dengan demikian dapat di simpukan bahwa penerapan media pembelajaran visual dapat
meningkatkan kreativitas belajar siswa baik secara individu maupun kelompok terutama
pada materi mengenal penggunaan uang sesuai kebutuhan pada pelajaran ilmu pengetaguan
sosial di kelas III SDN 10 Mananggu artinya hipotesis dapat diterima
Kata Kunci : Kemampuan kreativitas Media Visual
Download berkas