SKRIPSI

Penulis / NIM
YAYAN HANDAYANI BAHTIAR / 151414113
Program Studi
S1 - PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR
Pembimbing 1 / NIDN
Dr. Hj. RUSMIN HUSAIN, S.Pd., M.Pd / 0014046012
Pembimbing 2 / NIDN
WIWY TRIYANTY PULUKADANG, S.Pd., M.Pd / 0006038004
Abstrak
ABSTRAK Yayan, Bahtiar. 2018. Meningkatkan Kemampuan Menulis Kosakata Berbasis Lingkungan Pada Siswa Kelas II SDN 04 Tilongkabila Kabupaten Bone Bolango.Skripsi. Jurusan Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Negeri Gorontalo. Pembimbing I Hj. Rusmin Husain, M.Pd dan Pembimbing II Wiwy Triyanti Pulukadang, S.Pd M.Pd. Permasalahan yang dikaji dalam penelitian ini adalah : "Apakah kemampuan menulis kosakata berbasis lingkungan mengunakan metode Karyawisata pada siswa kelas II SDN 04 Tilongkabila meningkat? Tujuan Peneliti adalah untuk Meningkatkan Kemampuan Menulis Kosakata Berbasis Lingkungan Menggunakan Metode Karyawisata Pada Siswa Kelas II SDN 04 Tilongkabila Kabupaten Bone Bolango. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas dengan menggunakan analisis data secara kualitatif dan kuantitatif Hasil penelitian tindakan kelas diperoleh data, dari 11 orang siswa yang dikenai tindakan pada observasi awal, belum ada siswa yang dapat dikategorikan mampu maupun kurang mampu. Pada siklus I pertemuan 1 dari 11 siswa belum ada siswa yang mampu, pertemuan kedua dari 11 siswa juga belum ada yang bias dikategorika mampu. Tetapi pada pertemuan ketiga siklus I, dari 11 siswa ada 7 siswa yang mampu atay sama dengan 64%. Pada siklus II pertemuan 1 dari 11 siswa ada 9 siswa yang mampu atau sama dengan 82% dan pertemuan kedua pada siklus II seluruh siswa meningkat atau sama dengan 100% yang sudah memiliki kemampuan menulis. Dari hasil penelitian pembahasan yang dilakukan, maka peneliti menyimpulkan bahwa dengan menggunakan metode karyawisata kemampuan menulis kosakata berbasis lingkungan pada siswa kelas II SDN 04 Tilongkabila Kabupaten Bone Bolango telah meningkat. Kata Kunci : Kosakata, Lingkungan, Metode Karyawisata ABSTRACT Bachtiar, Yayan. 2018. Improving Environmental-Based Vocabulary Writing Ability on Grade II Students at Elementary of SDN 04 Tilongkabila, Bone Bolango Regency. Undergraduate Thesis. Department of Elementary Teacher Education, Faculty of Education, Universitas Negeri Gorontalo. Principal Supervisor: Hj. Rusmin Husain, M.Pd. Co-Supervisor: and Wiwy Triyanti Pulukadang, S.Pd., M.Pd. The problem statement of this study is: "Can grade II studentsâ environmental-based vocabulary writing ability improve by using Field-Trip method at elementary of SDN 04 Tilongkabila, Bone Bolango Regency?" The research aims to improve grade II studentsâ studentsâ environmental-based vocabulary writing ability by using Field-Trip method at the site. This classroom action research employed qualitative and quantitative data analysis. The results of class action research obtained data: out of 11 students who were subjected to the preliminary observation, there were no students could be categorized as capable or underprivileged; in the meeting 1 of the first cycle, there was no student who categorized capable as well as in the meeting 2; however, in meeting 3 of the first cycle, there were 7 students who were able to attain or 64% of 11 students. In meeting 1 of the second cycle, there were 9 students who were capable or 82% of students; further, in the meeting 2 of the second cycle, all students of 100% increased their writing skills. The conducted research concludes that by using the field-trip method, environmental-based vocabulary writing ability of grade II students at SDN 04 Tilongkabila, Bone Bolango Regency improved. Keywords: Vocabulary, Environment, Field-Trip Method
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011