SKRIPSI

Penulis / NIM
SRI WAHYUNI LAKI / 153408205
Program Studi
S1 - PENDIDIKAN GURU PENDIDIKAN ANAK USIA DINI
Pembimbing 1 / NIDN
Prof. Dr. H. ABDUL HARIS PANAI, S.Pd, M.Pd / 0026016004
Pembimbing 2 / NIDN
Dra. RAPI US DJUKO, M.Pd / 0009096706
Abstrak
Sri Wahyuni Laki. 153 408 205. Skripsi 2012. Peran Guru Dalam Mengembangkan Kemampuan Konitif Anak Kelompok B TK Mekar Jaya Desa Mopuya Kecamatan Bulawa Kabupaten Baone Baolango. Programa Studi S1 Jurusan Pendidikan Anak Usia Dini, Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Negeri Gorontalo. Pembimbing I: Prof. Dr. H. Abd. Haris PanaI, S.Pd, M.Pddan Pembimbing II: Dra. Rapi Us. Djuko, M.Pd. Penilitian ini bermaksud untuk mendeskripsikan Peran Guru Dalam Mengembangkan Kemampuan konitif Anak Kelompok B TK Mekar Jaya Desa Mopuya Kecamatan Bulawa Kabupaten Baone Baolango. Permasalahan dalam penelitian ini adalah bagimanakah peran guru dalam penyiapkan pembelajaran di TK Mekar Jaya, bagimanakah peran guru dalam melaksanakan pembelajaran diTK Mekar Jaya dan bagaimana cara guru dalam menilai perkembangan kemampuan kognitif anak. Metode yang digunakan dalam penilitian ini adalah metode kualitatif dengan desain deskriptif serta teknik pengumpulan data dalam bentuk wawancara, observasi dan dokumentasi. Dari hasil penilitian ini menunjukan bahwa setiap guru menunjukan perannya dalam mengarahkan dan membimbing anak untuk mencapai kecerdasan pengembangan kemampuan kognitifnya serta bisa menyelesaikan tugas yang di berikan dengan tepat waktu dan bisa bertanggung jawab dalam setiap apa yang dikerjakan anak, sehingga anak bisa melaksanakannya tamap ada paksaan dengan baik dan berhasil mencapai apa yang di harapakan guru dan juga orang tua anak. Hal ini dapat dilihat dengan adanya guru telah berperan baik dan berta berusaha dalam pengembangan kemampuan konitif anak. Dengan itu ditunjukan pada pengembangan ketiga (3) indikator yaitu peran guru dalam penyiapkan pembelajaran di TK Mekar J aya, peran guru dalam melaksanakan pembelajarandi TK Mekar Jaya, dan cara guru dalam menilai perkembangan kemampuan kognitif anak. Yang digunakan untuk mengukur peran guru dalam pengembangan kemampuan kognitif anak yang merupakan menifestasi anak agar cerdas dalam kemampuan kognitifnya. Kata kunci : Peran Guru, Pengembangan Kemampuan Kognitif Anak
Download berkas

ARSIP

2025
Skripsi tahun 2025
2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011