SKRIPSI

Penulis / NIM
MENTARI MUNDOK / 153410085
Program Studi
S1 - PENDIDIKAN GURU PENDIDIKAN ANAK USIA DINI
Pembimbing 1 / NIDN
Dr ABDUL HAMID ISA, M.Pd / 0012056006
Pembimbing 2 / NIDN
SAMSIAH, S.Pd., M.Pd / 0010117308
Abstrak
Mentari Mundok, NIM: 153410085. Deskripsi pengenalan warna pada anak kelompok B di TK Adampe Dolot Kecamatan Kotamobagu Barat Kota Kotamobagu Provinsi Sulawesi Utara. Skripsi Jurusan Pendidikan Anak Usia Dini Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Gorontalo. PembimbingI : Dr. Abdul Hamid Isa, M.Pd, dan pembimbing II : Samsiah, S.Pd, M.Pd Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengenalan warna pada anak kelompok B di TK Adampe Dolot Kecamatan Kotamobagu Barat Kota Kotamobagu Provinsi Sulawesi Utara.Metode penelitian ini menggunakan metodekualitatif, untuk teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan teknik observasi, wawancara dan teknik dokumentasi, yang kemudian akan dianalisis melalui tahap reduksi, tahap penyajian data dan tahap pengambilan keputusan.Hasil Penelitian menunjukan bahwa pengenalan warna di TK Adampe Dolot Kotamobagu Barat Kota Kotamobagu Sulawesi Utara pada anak kelompok B, melalui hasil observasi pada anak, di dapati ada 5 orang dari 43 orang anak yang diamati belum bisa mewarnai pola gambar hewan sesuai dengan pola yang sudah disiapkan oleh guru. Jika dilihat berdasarkan hasil wawancara yang dilakukan, ternyata hal seperti ini terjadi dikarenakan oleh anak yang lebih cenderung menggunak animajinasinya sendiri, kreativitasnya sendiri disbanding sesuai dengan yang diminta guru. Kata Kunci :PengenalanWarna,
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011