SKRIPSI

Penulis / NIM
SRI NOPRIYANOORYANA OPANGGE / 153411006
Program Studi
S1 - PENDIDIKAN GURU PENDIDIKAN ANAK USIA DINI
Pembimbing 1 / NIDN
Dra SAMSIAR RIVAI, S.Pd, M.Pd / 0018025904
Pembimbing 2 / NIDN
Dra. RAPI US DJUKO, M.Pd / 0009096706
Abstrak
ABSTRAK Sri Nopriyanooryana Opangge. 2015. "Kreativitas Guru Dalam Mengembangkan Kosakata Pada Anak Kelompok A TK Damhil Kecamatan Kota Selatan Kota Gorontalo". Skripsi Jurusan Pendidikan Anak Usia Dini, Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Negeri Gorontalo. Pembimbing I, Dra Samsiar Rivai, S.Pd,M.Pd, dan Pembimbing II, Dra Rapi US Djuko, M.Pd. Rumusan Masalah dalam penelitian ini yakni: Bagaimana Kreativitas Guru Dalam Mengembangkan Kosakata Pada Anak Kelompok A TK Damhil Kota Gorontalo .Tujuan penelitian ini yakni untuk mengetahui Kreativitas Guru Dalam Mengembangkan Kosakata Pada Anak Kelompok A sehingga mampu berkembang kosakata anak, metode yang di gunakan dalam penekitian ini adalah deskripsi kualitatif serta teknik pengumpulan data adalah observasi, wawancara dan dokumentas. Sumber data adalah berasal dari Kepala Sekolah, Guru kelompok A1, Kelompok A2 dan orang tua di TK damhil Kota Gorontalo. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa kemampuan anak mengembangkan kosakata pada anak berjalan sesuai dengan harapan dan capaian perkembangan terhadap tiga ciri guru yang menjadi indikator dalam penelitian ini terbagi atas 3 yaitu : kelancaran, fleksibilitas, dan keaslian. Kelancaran yang dimaksud adalah mengekspresikan gagasan, pikiran dan ide, fleksibilitas yang dimaksud adalah dapat menyelesaikan macam-macam hambatan dan keterpaksaan, keaslian yang dimkasud adalah dapat menghasilkan ide-ide yang luar biasa. Kata Kunci: Kreativitas Guru, Kosakata
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011