SKRIPSI

Penulis / NIM
MARYAM PAKAYA / 153416082
Program Studi
S1 - PENDIDIKAN GURU PENDIDIKAN ANAK USIA DINI
Pembimbing 1 / NIDN
Dr. PUPUNG PUSPA ARDINI, S.Pd,M.Pd,MCE / 0010118302
Pembimbing 2 / NIDN
Drs YAKOB NAPU, M.Pd / 0027076017
Abstrak
ABSTRAK Maryam Pakaya. 2020. Meningkatkan Kemampuan Bermusik Melalui Bermain Kerincingan Pada Anak Kelompok B Di Tk Negeri Pembina Kecamatan Kota BaratKota Gorontalo. Skripsi, Program Studi SI PAUD JurusanPendidikanAnakUsiaDiniFakultasIlmuPendidikanUniversitasNegeriGorontalo. Dr. PupungPuspaArdiniS.Pd, M.PddanDrs.YakobNapu, M.Pd Permasalahan dalam penelitian ini adalah apakah Kemampuanbermusikdapat ditingkatkanmelaluiBermainkerincinganpada anak kelompok BDi Tk Negeri Pembina Kecamatan Kota BaratKota Gorontalo. Tujuan penelitian adalah untuk meningkatkankemampuanbermusikMelaluiBermainKerincinganpadaanakkelompok B di TK Negeri Pembina Kecamatan Kota Barat Kota Gorontalo. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah metode penelitian tindakan kelas, yang dilaksanakan dalam 2 siklus. Dengan jumlah anak sebanyak 20 orang anak didik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat peningkatan kemampuan bermusikpada anak kelompok Bdi TK Negeri Pembina Kecamatan Kota Barat Kota Gorontalo dengan bermainkerincingan.Hal ini dapat dibuktikan dari hasil observasi awal hanya 5 anak atau 25% yang mampu bernyanyi,Bermainalatmusik, menyusun nada denganmampumenciptakanlagu-lagusetelah diadakan tindakan siklus I meningkat menjadi 12 anak atau 60% yang mampu melakukannya. Dilanjutkan ke siklus II meningkat menjadi 15 anak atau 75% anak yang memiliki kemampuan bermusik. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan, dapat disimpulkan bahwa denganbermainkerincingan dapat meningkatkankemampuanbermusikpada anak kelompok B di TK Negeri Pembina Kecamatan Kota Barat Kota Gorontalo. Kata kunci : Kemampuan, Bermusik, Bermain, Kerincingan
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011