SKRIPSI

Penulis / NIM
MOHAMAD AL IMRAN / 211408023
Program Studi
S1 - PENDIDIKAN EKONOMI
Pembimbing 1 / NIDN
IMRAN ROSMAN HAMBALI, S.Pd., SE., MSA / 0023087004
Pembimbing 2 / NIDN
Drs. RUSLI ISA, M.Si / 0006076604
Abstrak
ABSTRAK Mohamad al imran, 211 408 023. Skripsi. Penelitian ini merupakan studi khusus pada SMP Negeri 9 Wonosari dengan judul “ Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran IPS Terpadu Melalui Metode Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw” yang dibimbing oleh Imran Hambali S.Pd, SE, MSA dan Drs. Rusli Isa M.Si. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana cara mengefektifkan proses belajar mengajar, dan metode apa saja yang harus digunakan dalam proses belajar mengajar. Alat analisi yang digunakan dalam penelitian ini adalah reduction yaitu mereduksi kata maksudnya adalah merangkum memilih hal-hal pokok, memfokuskan pada hal-hal yang penting, dicari tema dan polanya. penyajian yaitu maksudnya dijabarkan dalam bentuk matriks, garafik dan carts. Kegiatan ini dilakukan bila data menghendaki demikian. Tujuannya agar mudah diperoleh gambaran keseluruhan atau bagian-bagian dari penelitian, verifikasi data dimaksudkan untuk menarik kesimpulan dari keseluruhan yang telah direduksi dan didisplay guna menampilkan makna umum dan elemen-elemen data yang ada sebagai hasil akhir penelitian. Dalam pelaksanaan proses belajar mengajar di SMP Negeri 9 Wonosari, sebaiknya guru pengajar lebih banyak menggunakan metode pembelajaran kooperatif tipe jigsaw kerena sangat efektif untuk mencapai tujuan pembelajaran. Kata Kunci : Metode Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw dan Tujuan Pembalajaran.
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011