SKRIPSI

Penulis / NIM
ADELIEN SARASWATI PARAMANI / 211408102
Program Studi
S1 - PENDIDIKAN EKONOMI
Pembimbing 1 / NIDN
Prof. Dr. Ir. SYARWANI CANON, M.Si / 0024076506
Pembimbing 2 / NIDN
ROBIYATI PODUNGGE, S.Pd., MAP / 0020058003
Abstrak
ABSTRAK Adelin Saraswati Paramani. 211 408 102. “ Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD Pada Mata Pelajaran Ekonomi “. (Suatu Penelitian Pada SMA Negeri 2 Gorontalo). Skripsi. Gorontalo. Jurusan Pendidikan Ekonomi, Program Studi Pendidikan Akuntansi. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Negeri Gorontalo. 2013. Bimbingan Bapak Dr. Ir. Syarwani Canon, M.Si dan Ibu Robiyati Podungge, S.Pd, MAP. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar siswa melalui model pembelajaran kooperatif Tipe STAD pada mata pelajaran Ekonomi, obyek yang dikenai tindakan pada penelitian ini adalah siswa Kelas XI IPS 4 yang berjumlah 34 orang siswa pada semester genap Tahun Pelajaran 2012/2013. Hasil penelitian menun jukan bahwa: “Penggunaan model pembelajaran kooperatif Tipe STAD berpengaruh terhadap peningkatan hasil belajar siswa pada mata pelajaran Ekonomi melalui 2 siklus yang dikenai tindakan. Kata Kunci : Model Pembelajaran Kooperati Tipe STAD dan Hasil Belajar
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011