SKRIPSI

Penulis / NIM
ANITA IBURA / 211408115
Program Studi
S1 - PENDIDIKAN EKONOMI
Pembimbing 1 / NIDN
IMRAN ROSMAN HAMBALI, S.Pd., SE., MSA / 0023087004
Pembimbing 2 / NIDN
Drs. RUSLI ISA, M.Si / 0006076604
Abstrak
ABSTRAK Anita Ibura. 2012. “Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Melalui Model Penggunaan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Sudent team achivenen devision (STAD)” Pada Mata Pelajaran Akuntansi Di Kelas XI IPS 2 Di SMA Negeri 1 Gorontalo. Skripsi. Gorontalo. Program Studi S1 Akuntansi, Jurusan Pendidikan Ekonomi, Fakultas Ekonomi Dan Bisnis ( FEB ), Universitas Negeri Gorontalo ( UNG ). Pembimbing I Imran R.Hambali,S.Pd, SE, M.SA, dan pembimbing II Drs Rusli Isa M.si. Penilitian ini dilaksanakan berdasarkan rumusan masalah “apakah pengunaan model pembelajaran kooperatif kooperatif tipe student team achivemen devision (STAD) dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran akuntansi di kelas XI IPS 2 SMA Negeri 1 Gorontalo. Hasil pelaksanaan penilitian tindakan kelas adalah sebagai berikut : Hasil belajar siswa sudah mengalami peningkatan. Pada Siklus I, siswa yang tuntas pada tahap evaluasi sebanyak 15 orang atau hanya 70% dengan rata-rata nilai sebesar 72, setelah dilakukan penyempurnaan pada siklus II, maka siswa yang tuntas sebanyak 18 orang atau 85% dengan rata-rata nilai sebesar 7,85. Angka ini berarti bahwa pelaksanaan tindakan pada silkus II sudah berhasil karena capaiannya sudah berada di atas 75%. Sebagai kesimpulan dari penilitian ini adalah hipotesis yang berbunyi “jika digunakan model pembelajaran kooperatif tipe student team achievement devision (STAD) pada mata pelajaran Akuntansi maka hasil belajar siswa kelas XI IPS 2 di SMA Negeri 1 Gorontalo akan meningkat. Kata kunci : Pembelajaran Kooperatif dan Hasil Belajar Siswa
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011