SKRIPSI

Penulis / NIM
MUJAHIDDIN MAMPA / 211408216
Program Studi
S1 - PENDIDIKAN EKONOMI
Pembimbing 1 / NIDN
Dr. HAMZAH YUNUS, M.Pd / 0023026008
Pembimbing 2 / NIDN
BADRIYYAAH DJULA, S.Pd, M.Pd / 0016087003
Abstrak
ABSTRACT Mujahiddin Mampa. 2013. Improving Student’s Learning Achievement through Inquiry Model on Social Sciences Subject at Class VIII-G, SMP Negeri 1 Kabila. Skripsi. Office Majoring the Administration Education, Study program of Economics Education, Department of Economics Education, Faculty of Economics and Business, Universitas Negeri Gorontalo. The principal supervisor was Dr. HamzahYunus, M.Pd, and the co-supervisor was Badriyyah Djula, S.Pd, M.Pd. This research aimed to know the way to improve student’s learning achievement through Inquiry Model on Social Sciences subject at class VIII-G, SMP Negeri 1 Kabila. Seen from the result, inquiry model applied on Social Sciences subject is proper. This was a class action research using 30 students as the subject; 10 boys and 20 girls. The result showed that in circle 1, students who had the average grade of 75 were 53.33% (16 students) with the class average grade of 74.66. The circle 2 was applied since the above result was not sufficient to meet the criteria. The second circle showed an improvement of the result; 26 out of 30 students (86.66) had grades >75, with the class average of 84.46. Keywords: Inquiry Model, Student’s Learning Achievement. ABSTRAK Mujahiddin Mampa. 2013. Meningkatkan hasil belajar siswa melalui model Inkuiri pada pelajaran ilmu pengetahuan sosial kelas VIII-G di SMP Negeri 1 Kabila, Skripsi. Konsentrasi Pendidikan Administrasi Perkantoran, Program Studi Pendidikan Ekonomi, Jurusan Pendidikan Ekonomi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Negeri Gorontalo. Pembimbing I, Dr. Hamzah Yunus, M.Pd dan Pembimbing II, Badriyyah Djula, S.Pd, M.pd. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana peningkatan hasil belajar siswa melalui model pembelajaran Inkuiri pada pelajaran IPS kelas VIII-G di SMP Negeri 1 Kabila. Peningkatan hasil belajar siswa melalui model Inkuiri dalam proses pembelajaran pada mata pelajaran IPS Terpadu kelas VIII-G yang dilihat dari sebagian hasil belajar siswa sudah baik. Penelitian tindakan kelas ini dilaksanakan di kelas VIII-G SMP Negeri 1 Kabila Kab.Bone Bolango. Dengan subjek penelitian 30 orang, 10 orang laki-laki dan 20 orang perempuan. Hasil penenelitian menunjukkan bahwa pada siklus I siswa yang memperoleh nilai di atas75 yaitu 53,33% (16 orang siswa) dengan rata-rata kelas 74,66. Hasil yang diperoleh pada siklus satu ini belum mencapai kriteria yang telah ditetapkan sehingga dilakukan pada siklus berikutnya. Pada siklus II terjadi peningkatan terhadap hasil belajar siswa yaitu dari 30 siswa, yang dikenai tindakan 26 orang siswa (86,66) yang memperoleh nilai 75 keatas dengan nilai rata-rata 84,46. Kata Kunci : Model Pembelajaran Inkuiri dan Hasil Belajar.
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011