Penulis / NIM
PATRIA POMOLANGO / 211408245
Program Studi
S1 - PENDIDIKAN EKONOMI
Pembimbing 1 / NIDN
IMRAN ROSMAN HAMBALI, S.Pd., SE., MSA / 0023087004
Pembimbing 2 / NIDN
AGIL BAHSOAN, S.Ag, M.Ag / 0022117603
Abstrak
ABSTRAK
Patria Pomolango.NIM : 211 408 245. Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw Pada Mata PelajaranIPS (PenelitianPadaKelasVIIIA SMP Negeri 1 Paguyaman Pantai).
Skripsi Program StudiPendidikanEkonomiJurusanPendidikanEkonomiFakultasEkonomi Dan BisnisUniversitasNegeriGorontalo 2012.Di bawahbimbinganBapakImran R Hambali, S.Pd, SE, MSA,danBapak Agil Bahsoan, S.Ag, M.Ag.
Rumusanmasalahdalampenelitianiniadalahapakahdenganpenggunaan model pembelajarankooperatiftipeJigsawdapatmeningkatkanhasilbelajarsiswakelasVIIIA SMPNegeri1PaguyamanPantaikhususnyapadamatapelajaranIPS.Penelitianinimerupakanpenelitiantindakankelas yang bertujuanuntukmeningkatkanhasilbelajarsiswakelasVIIIA SMPNegeri1PaguyamanPantaikhususnyapadamatapelajaranIPSmelaluipenggunaan model pembelajarankooperatiftipeJigsaw.
Pengumpulan data dalampenelitianinidenganmenggunakanlembarobservasidanteshasilbelajar yang dilakukansecarabersiklus.Data yang diperolehselanjutnyadianalisauntukmemperoleh rata-rata dayaserapsiswagunamengetahuiketuntasanhasilbelajar.
Hasilpenelitianmenunjukkanbahwamelaluipenggunaan model pembelajarankooperatiftipeJigsawdapatmeningkatkanhasilbelajarsiswakelasVIIIA SMPNegeri1PaguyamanPantaitahunpelajaran 2011/2012 padamatapelajaranIPS.Hal inidapatdilihatdarihasilbelajarsiswa yang mengalamipeningkatandarisiklus I kesiklus II yaitudari53,84% menjadi88,46% atau rata-rata kelas 7,215 padasiklus I menjadi 8,111padasiklusII.Sehinggahipotesis yang berbunyi “Jikadigunakan Model PembelajaranKooperatiftipeJigsaw, makahasilbelajarsiswapadamatapelajaranIPSpadasiswakelasVIIIA SMPNegeri1PaguyamanPantaiakanmeningkat”, dinyatakandapatditerima.
Kata Kunci: HasilBelajardanKooperatiftipeJigsaw.
Download berkas