SKRIPSI

Penulis / NIM
AL GIFARI MOKOGINTA / 221410082
Program Studi
S1 - PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN
Pembimbing 1 / NIDN
Dr. JUSDIN PULUHULAWA, SH, M.Si / 0010106011
Pembimbing 2 / NIDN
RONI LUKUM, S.Pd., M.Sc / 0023037308
Abstrak
ABSTRAK Al gifari Mokoginta. Nim 221 410 082. "Kenakalan Remaja Dalam Prespektif Moral Hazard (Studi Kasus Di Desa Bilalang III Induk)". Skripsi. Program Studi Pendidikan Kewarganegaraan, Jurusan Ilmu Hukum Kemasyarakatan, Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Negeri Gorontalo. Pembimbing I (Dr. Jusdin Puluhulawa, S.H, M.Si), dan pembimbing II (Roni Lukum, S.Pd, M.Sc). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana fenomena kenakalan remaja dalam prespektif moral hazard dan faktor-faktor apakah yang menyebabkan kenakalan remaja serta untuk memberikan solusi yang dapat diterapkan guna untuk menggurangi tingkat kenakalan remaja di Desa Bilalang III Induk. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif deskriptif. Yang di mana penelitian ini bersiafat mencari tau, menguak ataupun mengungkapkan fenomena yang terjadi secara nyata terkait dengan kenakalan remaja dalam prespektif moral hazard. Berdasarkan hasil penelitian ini, kenakalan remaja meliputi tindakan kekerasan, pekelahian, pencurian dan lain sebagainya. Tindakan tersebut dikarenakan adanya peredaran minuman keras serta karena adanya pergaulan yang tidak dikontrol oleh orang tua. kenakalan remaja menjadi kekawatiran bagi seluruh pihak karena memnganggu stabilitas desa dan faktor keluarga, sekolah, dan masyarakat menjadi faktor penyebab sehingga pemuda memilki perilaku menyimpang. Dengan adanya fakta dilapangan yang sangat menghawatirkan perlu kerja sama semua pihak dari keluarga, sekolah, masyarakat, rema muda dan tokoh-tokoh agama/adat dan pemerintah setempat yang berwenang membuat regulasi sehingga terciptanya kehidupan remaja yang baik tidak meresahkan masyarakat serta kehidupan masyarakat akan menjadi aman dan damai. Kata Kunci : Kenakalan Remaja, Prespektif, Moral Hazard
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011