SKRIPSI

Penulis / NIM
ADRIANSYAH ABDULLAH / 221415102
Program Studi
S1 - PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN
Pembimbing 1 / NIDN
RONI LUKUM, S.Pd., M.Sc / 0023037308
Pembimbing 2 / NIDN
Dr. UDIN HAMIM, S.Pd, SH, M.Si / 0014087603
Abstrak
Abstrak Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui sejauh mana persepsi masyrakat etnis lokal dengan etnis tionghoa. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif dengan pendekatan penelitian kualitatif sehingga dalam pengumpulan data melalau observasi, wawancara dan dokumentasi sehingga data dikumpulkan benar-benar akurat. Berdasarkan hasil analisis data dalam penelitian ini ditemukan hal-hal sebagai berikut: (1) Dari segi akulturasi hubungan anatara masyarakat etnis lokal dengan etnis pendatang khususnya etnis tionghoa sudah berjalan dengan baik dalam hal-hal kebudayaan, (2) Segi dominasi di kelurahan Biawao tidak nampak karena masyarakat yang berbeda etnis bersatu dalam melaksanakan kehidupan sehari-hari, (3) Segi peternalisme tidak terlihat dalam proses interaksi baik dalam sikap maupun dalam perlakuan ketika berinteraksi (4) Dari segi integerasi dalam penelitian ini terlihat adanya pengakuan keberadaan antar etnis di kelurahan Biawao dan masyarakat yang berbeda etnis tgersebut sangat solidaritas dalam menjalankan polan hubungan dalam kehidupannya, (5) segi pluralisme di kelurahan Biawao sudah nampak, ditandai dengan adnya pengakuan hak baik itu dalam politik maupun ekonomi yang membuat masyarakat di wilayah tersebut saling menghargai satu sama lain. Kata Kunci: interaksi, solidaritas, persatuan antara mutikultural etnis Biawao
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011