SKRIPSI

Penulis / NIM
FACHRY / 251308029
Program Studi
D3 - ADMINISTRASI PERKANTORAN
Pembimbing 1 / NIDN
Drs. MAHA ATMA KADJI, M.Si / 0013016605
Pembimbing 2 / NIDN
ZULAEHA LAISA, S.Sos,M.Si / 0014127303
Abstrak
ABSTRAK Fachry. 251 308 029. Disiplin Kerja Pegawai pada Kantor “CATATAN SIPIL” Kabupaten Bone Bolango. Dibawah Bimbingan Drs.Maha Atma Kadji M.Si selaku Pembimbing 1 dan Ibu Zulaeha Laisa S.Sos, M,Si selaku Pembimbing II. Program Studi Diploma III Administrasi Perkantoran Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Negeri Gorontalo 2013. Kedisiplinan adalah kegiatan manajemen untuk menjalankan organisasional. Disiplin merupakan bentuk pengendalian diri pegawai dan pelaksanaan yang teratur dan menunjukan tingkat kesungguhan tim kerja di dalam sebuah organisasi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Disiplin Kerja Pegawai pada Kantor “CATATAN SIPIL” Kabupaten Bone Bolango. Tehnik Pengumpulan data yakni, observasi dan Wawancara. Metode Penelitiannya menggunakan metode Deskriptif. Dari hasil analisis data diperoleh bahwa pada dasarnya secara peraturan tertulis tentang proses Kedisiplinan Pegawai telah jelas tetapi dalam proses implementasi masih ada saja oknum-oknum bahkan sebagian besar belum menaati peraturan tersebut. Kata Kunci : Disiplin Kerja Pegawai
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011