SKRIPSI

Penulis / NIM
SRI MELYANTI ABDJUL / 261408120
Program Studi
S1 - MANAJEMEN
Pembimbing 1 / NIDN
Drs. MAHA ATMA KADJI, M.Si / 0013016605
Pembimbing 2 / NIDN
ROBIYATI PODUNGGE, S.Pd., MAP / 0020058003
Abstrak
ABSTRAK Sri Melyanti Abdjul. 2012. Pengaruh Pendidikan dan Pelatihan Terhadap Prestasi Kerja Karyawan Pada PT. Hasjrat Abadi Divisi Yamaha Cabang Gorontalo. Program Studi S-1 Manajemen. Jurusan Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Negeri Gorontalo. Pembimbing I Drs. Maha Atma Kadji, M.Si, dan Pembimbing II Robiyati Podungge, S.Pd., M.AP. Penelitian ini dilaksanakan berdasarkan rumusan masalah “Apakah terdapat pengaruh Pendidikan dan Pelatihan (Diklat) terhadap Prestasi Kerja Karyawan pada PT. Hasjrat Abadi Divisi Yamaha Cabang Kota Gorontalo. Sedangkan tujuan penelitian adalah untuk mengetahui seberapa besar pengaruh Pendidikan dan Pelatihan (Diklat) terhadap Prestasi Kerja Karyawan pada PT. Hasjrat Abadi Divisi Yamaha Cabang Kota Gorontalo. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif. Metode ini digunakan untuk meramalkan pengaruh antara variabel yang satu dengan yang lain, dalam penelitian ini yaitu Variabel X (Pendidikan dan pelatihan (Diklat)) merupakan variabel dependen (bebas) dan Variabel Y (Prestasi Kerja) merupakan variabel independen (terikat). Sampel penelitian berjumlah 31 orang. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, Angket, dan wawancara. Sebagai kesimpulan dari penelitian ini adalah: 1) Pemberian Pendidikan dan Pelatihan (Diklat) mempunyai pengaruh yang positif dan signifikan terhadap prestasi kerja karyawan pada PT. Hasjrat Abadi Divisi Yamaha Cabang Kota Gorontalo, dan 2) Besarnya pengaruh pemberian Pendidikan dan Pelatihan (Diklat) terhadap prestasi kerja karyawan pada PT. Hasjrat Abadi Divisi Yamaha Cabang Kota Gorontalo adalah sebesar 69,1% sedangkan sisanya sebesar 30,9% dipengaruhi oleh lain. Kata Kunci: Pendidikan dan Pelatihan (Diklat), Prestasi Kerja ABSTRACT Sri melyanti abdjul. 2012. education influence and training towards employee labour capacity in pt. hasjrat division eternal yamaha branch gorontalo. study program s-1 management. management direction, faculty of economics and business, country university gorontalo. my guide is drs. Maha Atma Kadji, M.Si, and guide Robiyati Podungge, S.Pd., M.AP. This watchfulness is carried out based on problem formulation “apakah found education influence and training (menglat) towards employee labour capacity in pt. hasjrat division eternal yamaha city branch gorontalo. while watchfulness aim detect how big education influence and training (menglat) towards employee labour capacity in pt. hasjrat division eternal yamaha city branch gorontalo. Method that used in this watchfulness quantitative method. this method is used to predict influence between variable one with other, in this watchfulness is that is variable x (education and training (menglat) is variable dependen (free) and variable y (work accomplishment) be independent variable (bound). watchfulness sample numbers 31 person. data collecting technique uses observation, inquiry, and interview. As conclusion from this watchfulness: 1) education gift and training (menglat) has which are positive influence and significant towards employee labour capacity in pt. hasjrat division eternal yamaha city branch gorontalo, and 2) education gift influence magnitude and training (menglat) towards employee labour capacity in pt. hasjrat division eternal yamaha city branch gorontalo as big as 69,1% while the rest as big as 20,9% influenced by other. keyword: education and training (menglat), labour capacity
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011