SKRIPSI

Penulis / NIM
RIZKI WAHYUNISA BAU / 271409184
Program Studi
S1 - ILMU HUKUM
Pembimbing 1 / NIDN
WENY ALMORAVID DUNGGA, SH., MH / 0022056806
Pembimbing 2 / NIDN
LISNAWATY W. BADU, SH., MH / 0029056903
Abstrak
Fokus bahasan dalam penulisan penelitian ini adalah mendeskripsikan dan menganalisis pengaturan tentang satwa liar yang dilindungi menurut Undang-undang no. 5 Tahun 1990 Tentang Konseervasi Sumber Daya Alam Hayati dan Ekosistemnya, serta mendeskripsikan dan menganalisis pertanggung jawaban pidana seseorang yang memiliki satwa liar yang dilindungi Undang-undang. Untuk mencapai tujuan yang dimaksud penulis menggunakan metode penelitian yuridis normatif denga menggunakan pendekatan statute approach atau pendeketan perundang-undangan sebab menggunakan pendekatan lesilasi dan regulasi. Selain it juga menggunakan literature-literature yang ada sebagai penunjang dalam menyelesaikan permasalahan kepemilikan satwa liar yang dilindungi di Indonesia. Adapun hasil yang diperoleh adalah pengaturan mengenai kepemilikan satwa liar yang dilindungi telah diatur tegas dalam Pasal 21 ayat (2) Undang-undang No. 5 Tahun 1990 tentang Sumber Daya Alam Hayati dan Ekosistemnya. Ketentuan sanksi pidana mengenai kepemilikan satwa liar yang ini diatur dalam pasal 40 ayat (2). Kata Kunci : Satwa liar, yang dilindungi
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011