SKRIPSI

Penulis / NIM
FIKRI WANTU / 271411212
Program Studi
S1 - ILMU HUKUM
Pembimbing 1 / NIDN
MOH. R. U PULUHULAWA, SH, M.Hum / 0005117004
Pembimbing 2 / NIDN
SUWITNO YUTYE IMRAN, SH., MH / 0022068302
Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pelaksanaan asas praduga tak bersalah dalam pemeriksaan perkara pidana di polres gorontalo kota serta mencari jawaban atas kesulitan yang di hadapi dalam pelaksanaan asas praduga tak bersalah khusus untuk pemeriksaan perkara pidana di Polres Gorontalo Kota. Penelitian ini bersifat sosiologis empiris, jenis penelitian melalui pendekatan sistematik, lokasi penelitian di Polres Gorontalo Kota. Data yang di gunakan adalah data primer, dan data sekunder. Tehnik pengumpulan data dilakukan berdasasrkan wawancara serta kuesioner yang ditunjukan kepada responden yang telah ditentukan sebelumnya. Berdasarkan hasil penelitian, penulis dapat menyimpulkan bahwa prosedur penerapan asas praduga tak bersalah dalam pemeriksaan perkara pidana di polres gorontalo kota belum maksimal, hal ini dapat di buktikan dengan berbagai kejadian yang terjadi pada saat proses penyidikan yang bertentangan dengan prinsip asas praduga tak bersalah. Adapun hambatan yang di hadapi oleh Polres Gorontalo Kota dalam pemeriksaan perkara pidana yakni di sebabkan oleh faktor internal yaitu pendidikan seorang penyidik, moral penyidik, rekrutmen, dan kesejahteraan anggota kepolisian serta faktor eksternal yaitu kemandirian penyidik pada saat melaksanakan tugas penyidikan. Kata Kunci : asas praduga tak bersalah, tindak pidana.
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011