SKRIPSI

Penulis / NIM
DWI ZUL IJRAN J. RAHIM / 271412131
Program Studi
S1 - ILMU HUKUM
Pembimbing 1 / NIDN
MUTIA CH THALIB, S.H., M.Hum. / 0004076904
Pembimbing 2 / NIDN
SUWITNO YUTYE IMRAN, SH., MH / 0022068302
Abstrak
Adapun Tujuan yang diambil oleh peneliti adalah untuk mengetahui dan menganalisis konsep Restiratife Justice dapat menyelesaikan kasus tindak pidana terhadap anak Di polsek batudaa pantai. Untuk mengetahui dan menganalisis peran pihak polsek dalam menangani pelaku tindak pidana kesusilaan terhadap anak. Jenis Penelitian ini menggukanan metode penelitian hukum Normatif dan Empiris yakni dimana menggunakan penelitian yang diambil berdasarkan Isi buku atau Literatur, Dan Penelitian Lapangan berdasarkan Fakta-fakta empiris yang di ambil dari perilaku verbal yang didapat melalui wawancara dan Pengambilan data-data di Polsek Batudaa Pantai Dan kemudian melakukan Analisa Data . Hasil dari penelitian menunjukan bahwa Konsep Restorative Jistice Dalam Penyelesaian kasus Terhadap Anak Pelaku Tindak Pidana, Sangatlah berperan Karena Ada Ikatan Kekeluargaan dan keterkaitannya dalam Adat Istiadat,oleh karena itu alternative ini bisa dijadikan sebagai pemecahan dalam kasus tindak pidana. KATA KUNCI : Anak Pelaku Tindak Pidana ,Restorative Justice
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011