SKRIPSI

Penulis / NIM
MOHAMMAD SYAHRIANTO POSANGI / 281412099
Program Studi
S1 - SOSIOLOGI
Pembimbing 1 / NIDN
Prof. Dr. RAUF A HATU, M.Si / 0016126307
Pembimbing 2 / NIDN
Dr RAHMATIAH, S.Pd., M.Si / 0011117503
Abstrak
ABSTRAK Mohammad Syahrianto Posangi, NIM 281412099. Libag (Suatu Kasus Hukum Adat Pada Pernikahan Di Desa Poyowa Besar Kecamatan Kotamobagu Selatan Kota Kotamobagu). Skripsi, JurusanSosiologi, Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Negeri Gorontalo, dengan Pembimbing 1 Bapak. Prof. Dr. Rauf A. Hatu, M.Si dan Pembimbing 2. Ibu Dr. Rahmatiah S.Pd M.Si. Tujuan Penelitian ini dilakukan guna memberikan beberapa penjelasan yang lebih mendalam mengenai bagaimana Libag sebagai hukum adat pada pernikahan di Desa Poyowa Besar Kecamatan Kotamobagu selatan kota Kotamobagu. Selain itu dengan meneliti hal ini dapat menemukan satu pengalaman penting dan hal-hal yang baik didalam meneliti, dan bisa mengetahui secara detail mengenai hukum peradatan pada pernikahan yang diterapkan di desa ini. Didalam penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif untuk mendekatkan peneliti terkait dengan hukum-hukum adat yang berada di Desa Poyowa Besar. Hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa Libag adalah salah satu hukum adat pada pernikahan yang dimana masyarakat harus mentaati pada peraturan desa, dan Libag adalah sebuah bukti nyata yang dibuat sebagai peraturan hukum adat untuk diterapkan agar seluruh masyarakat tidak melakukan perbuatan keji dan munkar. Kata Kunci :Libag (Suatu Hukum Adat pada Pernikahan)
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011