SKRIPSI

Penulis / NIM
SARIYATI ABDULLAH / 281412116
Program Studi
S1 - SOSIOLOGI
Pembimbing 1 / NIDN
RIDWAN IBRAHIM, S.Pd., M.Si / 0012067107
Pembimbing 2 / NIDN
Dr RAHMATIAH, S.Pd., M.Si / 0011117503
Abstrak
ABSTRAK Sariyati Abdullah, Nim 281 412 116. Eksplorasi Makanan Kue Tradisional Di Provonsi Gorontalo (Suatu Penelitian Pada Pemilik Usaha Kue Tradisional Gorontalo). Skripsi. Jurusan Sosiologi, Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Negeri Gorontalo, di bawah bimbingan bapak Ridwan Ibrahim S.Pd., M.Si selaku pembimbing I dan ibu Dr. Rahmatiah S.Pd., M.Si selaku pembimbing II. Adapun yang menjadi masalah dalam penlitian ini adalah bagaimana dinamika yang terjadi dalam masyarakat untuk mengembangkan kuliner lokal yang ada di Provinsi Gorontalo. Tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah untuk menguraikan dinamika yang terjadi dalam masyarakat untuk mengembangkan kuliner lokal di Provinsi Gorontalo Penelitian ini mengunakan metode kualitatif, tehnik pengumpulan data yaitu Observasi, wawancara, dan dokumentasi. Berdasarkan hasil temuan peneliti bahwa masyarakat sekarang ini telah terjadi perubahan atau dinamika dalam mengonsumsi suatu makanan terutama pada kue. dinamika terkait konsumsi kue, dipicu karena adanya perkembangan kue modern di Gorontalo. Terjadinya perubahan atau dinamika masyarakat sekarang ini dalam mengonsums kue, membuat beberapa masyarakat dari pemilk usaha kue tradisional mulai mengembangkan kue tradisional Gorontalo menjadi lebih baik dan menarik. Pengembangan kuliner lokal Gorontalo dilakukan dengan beberapa cara yaitu: mengikuti festival dan pelatihan terkait produk, pembaruan pada kue tradisional berupa inovasi, pembukaan caf© dengan sajian panganan tradisional Gorontalo, pemasaran melalui media online dan via televon, kerja sama dengan pihak lain, serta pengenalan kue tradisonal pada generasi mudah. Kata Kunci: Dinamika Masyarakat, pengembangan Kuliner Lokal
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011