SKRIPSI

Penulis / NIM
ANISA VIFTA HUWOLE / 281416056
Program Studi
S1 - SOSIOLOGI
Pembimbing 1 / NIDN
Prof. Dr. RAUF A HATU, M.Si / 0016126307
Pembimbing 2 / NIDN
Dr. FUNCO TANIPU, M.A / 0012068105
Abstrak
Anisa Vifta Huwole, Nim 281-416-056. 2020. Industri Rumah Makan Moderen Di Kota Gorontalo (Studi Pada Perubahan Gaya Hidup Remaja Di Kota Gorontalo) Skripsi Jurusan Sosiologi Fakultas Ilmu Sosial Universitas Negeri Gorontalo. Di bawah bimbingan Prof. Dr. Rauf A. Hatu, M.si selaku pembimbing I dan Funco Tanipu, ST. MA selaku pembimbing II Penelitian ini bermaksud untuk mengetahui proses perubahan gaya hidup remaja Di Kota Gorontalo terhadap perilaku nongkrong remaja pada industri rumah makan moderen. Metode penelitian yang digunakan dalam peneltian ini adalah penelitian deskriptif. Tujuannya adalah untuk membuat deskripsi, gambaran atau lukisan secara sistematis, faktual dan akurat mengenai fakta-fakta, sifat-sifat serta hubungan antar fenomena yang diselidiki. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dianalisis dapat disimpulkan, terdapat beberapa hal mempengaruhi perubahan pada diri remaja terhadap perilaku nongkrong remaja yang dianataranya faktor internal dan external yang merefleksikan secara tidak langsung proses perubahan gaya hidup remaja sehingga membentuk perilaku nongkrong remaja. Kata Kunci : Industri Rumah Makan Moderen Di Kota Gorontalo (Studi Pada Perubahan Gaya Hidup Remaja Di Kota Gorontalo)
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011