SKRIPSI

Penulis / NIM
MUHLIS ALI / 291413005
Program Studi
S1 - ILMU KOMUNIKASI
Pembimbing 1 / NIDN
ZULAEHA LAISA, S.Sos,M.Si / 0014127303
Pembimbing 2 / NIDN
CITRA F.I.L DANO PUTRI, S.Pd, M.I.Kom / 0008108407
Abstrak
ABSTRAK Muhlis Ali. NIM 291413005. Penelitian ini berjudul : Pencitraan Desa Religius ( Study Kasus Humas Dalam Mempromosikan Desa Bongo Sebagai Tujuan Wisata Internasional )''. Skripsi Program Studi Ilmu Komunikasi, Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Negeri Gorontalo. Dibimbing oleh Zulaeha Laisa, (Pembimbing I) dan Citra F.I.L Dano Putri, (Pembimbing II). Muhlis Ali. 2018 " Pencitraan Desa Religius ( Study Kasus Humas Dalam Mempromosikan Desa Bongo Sebagai Tujuan Wisata Internasional )" Penelitian ini membahas tentang bagaimana pencitraan Lembaga YOTAMA dalam meningkatkan jumlah wisatawan. Dengan permasalahan "bagaimana pencitraan Lembaga YOTAMA dalam meningkatkan jumlah wisatawan". Dan fokus penelitian ini pada Lembaga Yotama sebagai objek penelitian. Adapun tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan memahami serta mendeskripsikan bagaimana pencitraan Lembaga YOTAMA dalam meningkatkan jumlah wisatawan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode Kualitatif dengan mengunakan penelitian metode Etnografi yang berfokus pada makna sosiologi melalui observasi lapangan tertutup dari fenomena sosiokultural. Proses ini dimaksudkan untuk melahirkan pemahaman-pemahaman kultural umum yang berhubungan dengan fenomena yang sedang di teliti. Pengumpulan data dilakukan dengan cara observasi lapangan, wawancara dan dokumentasi yang berhubungan dengan objek penelitian. Kata Kunci: Pencitraan, Religius, Desa Bongo, Wisata
Download berkas

ARSIP

2025
Skripsi tahun 2025
2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011