SKRIPSI

Penulis / NIM
SRI ASTUTI HALUBANGGA / 411412128
Program Studi
S1 - PENDIDIKAN MATEMATIKA
Pembimbing 1 / NIDN
Dr. Drs. H. ISMAIL DJAKARIA, M.Si / 0024026403
Pembimbing 2 / NIDN
Dra KARTIN USMAN, M.Pd / 0021106305
Abstrak
Sri Astuti Halubangga. Nim 411412128. Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Menggunakan Alat Peraga pada materi bilangan bulat (Suatu Penelitian Yang Dilaksanakan Di kelas IV SDN 1 Suwawa Timur). Skripsi. Gorontalo. Jurusan Pendidikan Matematika Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (MIPA). Universitas Negeri Gorontalo. 2016. Pembimbing : (1) Dr.Ismail Djakaria, M.Si (2) Dra. Kartin Usman M.Pd Penelitian tindakan kelas ini dilaksanakan untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Menggunakan Alat Peraga pada materi bilangan bulat di SDN 1 Suwawa Timur.. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pada kegiatan siklus I, hasil observasi kegiatan guru mencapai 64.12%, observasi aktivitas siswa mencapai 63.88% sedangkan tes hasil belajar siswa mencapai hanya 0%. Pada siklus II hasil observasi kegiatan guru mencapai 93.74%, observasi aktivitas siswa mencapai 90.24% sedangkan tes hasil belajar matematika siswa mencapai 91.30%. Berdasarkan uraian di atas, maka dapat disimpulkan bahwa kegiatan pembelajaran telah berhasil karena siswa sudah mampu meningkatkan hasil belajar matematika Kata Kunci : Hasil Belajar, Alat Peraga , Materi Bilangan Bulat
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011