SKRIPSI

Penulis / NIM
YULISMA H. NUNA / 411417039
Program Studi
S1 - PENDIDIKAN MATEMATIKA
Pembimbing 1 / NIDN
NURWAN / 0010058106
Pembimbing 2 / NIDN
SITI ZAKIYAH, S.Pd., M.Pd / 0013108703
Abstrak
Yulisma H Nuna. 411417039. 2022. Persepsi Orang Tua Terhadap Pelaksanaan Belajar dari Rumah pada Pembelajaran Matematika. . Skripsi. Gorontalo. Program Studi Pendidikan Matematika, Jurusan Matematika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Gorontalo. Pembimbing: (1) Nurwan, S.Pd., M.Si (2) Siti Zakiyah, S.Pd., M.Pd Tujuan dari penelitian deskriptif ini untuk mengetahui persepsi orang tua terhadap pelaksanaan belajar dari rumah pada pembelajaran matematika disekolah SMA Negeri 4 Gorontalo. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh orang tua siswa kelas X ipa di SMA Negeri 4 Gorontalo dengan jumlah 102 orang. Pengambilan sampel dilakukan dengan teknik random sampling. Sehingga diperoleh sampel yaitu 50 orang tua siswa. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu pemberian angket kepada orang tua siswa. Hasil penelitian menunjukkan bahwa persepsi orang tua pada pembelajaran matematika yang dilaksanakan secara daring (dalam jaringan) berkategori baik. Kata Kunci : Persepsi Orang Tua, Belajar dari Rumah, Pembelajaran Matematika Yulisma H Nuna. 411417039. 2022. Parents' Perceptions towards the Implementation of Learning from Home in Mathematics Subject. Undergraduate Thesis. Gorontalo. Study Program of Mathematics Education, Department of Mathematics, Faculty of Mathematics and Natural Science, State University of Gorontalo. The Principal supervisor is Nurwan, S.Pd., M.Si. The co-supervisor is Siti Zakiyah, S.Pd., M.Pd The recent descriptive study aims to determine the parents' perception towards the implementation of learning from home in mathematics subject at SMA Negeri 4 Gorontalo. The populations are all parents of grade X IPA of SMA Negeri 4 Gorontalo, with a total of 102 people. The sampling applies random sampling. Therefore, it obtains a sample of 50 parents. The data collection technique is by providing a questionnaire to the parents of students. The results show that the perception of parents towards learning mathematics that is carried out online (on the network) is in a good category. Keywords: Parents'Perception, Learning from Home, Mathematics Learning
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011