SKRIPSI

Penulis / NIM
NUR`AIN SUPU / 412416015
Program Studi
S1 - MATEMATIKA
Pembimbing 1 / NIDN
RESMAWAN, S.Pd.,M.Si / 0013048801
Pembimbing 2 / NIDN
NOVIANITA ACHMAD, M.Si / 0017117411
Abstrak
Penelitian ini membahas tentang analisis model matematika SURS pada penyebaran pengguna narkoba dengan faktor edukasi. Model ini dimodifikasi dari model White dan Comiskey dengan menambahkan populasi yang telah berhenti menggunakan narkoba sehingga model akan membentuk tipe SURS. Selain itu, modifikasi juga dilakukan dengan mempertimbangkan faktor edukasi pada setiap kelas populasi. Hasil analisis menunjukkan bahwa titik kesetimbangan bebas pengguna narkoba stabil saat kondisi R0>1 dan titik kesetimbangan endemik stabil saat kondisi R0>1. Simulasi secara numerik menunjukkan bahwa peningkatan laju edukasi dapat menekan laju penyebaran pengguna narkoba sehingga secara perlahan penyebaran pengguna narkoba semakin berkurang dan pada waktu tertentu akan menghilang dari populasi.
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011