SKRIPSI

Penulis / NIM
KHAIRUN NISA HUMOLUNGO / 412417042
Program Studi
S1 - MATEMATIKA
Pembimbing 1 / NIDN
Dr. ISMAIL DJAKARIA, M.Si. / 0024026403
Pembimbing 2 / NIDN
ISRAN K. HASAN, S.Pd., M.Si / 0011129002
Abstrak
Bilangan terhubung pelangi didefinisikan sebagai banyaknya jumlah warna minimum yang dibutuhkan untuk membuat graf G menjadi terhubung pelangi, dengan syarat sisi yang termasuk dalam lintasan pelangi tidak boleh memiliki warna yang sama. Bilangan terhubung pelangi disimbolkan dengan rc(G). Seiring berkembangnya ilmu pengetahuan dan penelitian, maka bilangan terhubung pelangi mulai diterapkan ke dalam operasi graf. Penelitian ini menggunakan operasi korona untuk mengetahui bilangan terhubung pelangi dari graf antiprisma (APm) dan graf lengkap (K4). Berdasarkan hasil penelitian, maka diperoleh teorema bilangan terhubung pelangi dari graf (APm K4) = 2m untuk 3  m  7 dan bilangan terhubung pelangi dari graf (K4 APm) = 4 untuk m = f3; 4g ^ 2m � 2 untuk 5  m  9;m ganjil ^ 2m untuk 5  m  9;m genap.
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011