SKRIPSI

Penulis / NIM
ANISA FAUZIA ABDULLAH / 421418029
Program Studi
S1 - PENDIDIKAN FISIKA
Pembimbing 1 / NIDN
Drs. ASRI ARBIE, M.Si / 0017046302
Pembimbing 2 / NIDN
DEWA GEDE EKA SETIAWAN, S.Pd., M.Sc / 0025088602
Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran Inquiry Based Learning terhadap kemampuan literasi sains peserta didik pada materi Dinamika Rotasi Benda Tegar. Pengaruh ini dilihat dari mampu tidaknya peserta didik mencapai kriteria kentuntasan minimum dengan menguasai tiga indikator PISA dalam 10 soal tes yang terdiri dari dua soal mengidentifikasi masalah ilmiah, lima soal menjelaskan fenomena secara ilmiah, dan tiga soal menafsirkan data dan bukti ilmiah. Metode penelitian yang diterapkan yaitu metode eksperimen serta menggunakan One Group Pretest-Posttest Design sebagai desain penelitian dengan melibatkan 4 kelas, dimana 1 kelas berperan sebagai kelas eksperimen dan 3 kelas sebagai kelas replikasi. Berdasarkan hasil statistik uji t untuk meguji hipotesis penelitian, dari kelas eksperimen diperoleh nilai t_hitung 15,69 lebih besar dari nilai t_tabel 1,691. Begitu juga dengan nilai yang diperoleh oleh setiap kelas replikasi. Hal tersebut menunjukan penggunaan model pembelajaran Inquiry Based Learning berpengaruh terhadap kemampuan literasi sains peserta didik.
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011