SKRIPSI

Penulis / NIM
HARIYATI YUSUF / 432417037
Program Studi
S1 - BIOLOGI
Pembimbing 1 / NIDN
Dr. JUSNA AHMAD, M.Si / 0006046210
Pembimbing 2 / NIDN
Dr. MARINI SUSANTI HAMIDUN, S.Si, M.Si / 0004057006
Abstrak
Hariyati Yusuf. 2022. “Keanekaragaman Jenis Anggrek (Orchidaceae) di kawasan Hutan Pantai Cagar Alam Panua Kecamatan Paguat Kabupaten Pohuwato Provinsi Gorontalo”. Jurusan Biologi. Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam. Universitas Negeri Gorontalo. Pembimbing I Dr. Jusna Ahmad, M.Si dan Pembimbing II Dr. Marini Susanti Hamidun, S.Si, M.Si. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui keanekaragaman jenis anggrek (Orchidaceae) di kawasan Hutan Pantai Cagar Alam Panua. Metode penelitian yang digunakan ialah metode survey yakni pengamatan secara langsung serta teknik pengumpulan data adalah teknik jelajah. Adapun prosedur penelitian yang digunakan meliputi; tahap persiapan, observasi, pengumpulan data, dan identifikasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa di kawasan Hutan Pantai Cagar Alam Panua ditemukan terdapat 532 individu terdiri dari 9 genus dan 12 spesies. Berdasarkan nilai indeks keanekaragaman anggrek dengan menggunakan persamaan Shannon-Wienner diperoleh H’ sebesar 1.751 maka di kategorikan sebagai keanekaragaman sedang. Keanekaragaman sedang jika indeks keanekaragaman 1
Download berkas

ARSIP

2025
Skripsi tahun 2025
2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011