SKRIPSI

Penulis / NIM
NURAIN HULUKATI / 441412001
Program Studi
S1 - PENDIDIKAN KIMIA
Pembimbing 1 / NIDN
Dr. LUKMAN A R LALIYO, M.Pd., MM / 0024116903
Pembimbing 2 / NIDN
Drs. MARDJAN PAPUTUNGAN, M.Si / 0015026004
Abstrak
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengembangkan sajian pembelajaran dalam bentuk bahan ajar pada pembelajaran orde reaksi. Penelitian Research and Development ini dilakukan berdasarkan modifikasi model Brog & Gall dengan beberapa tahap yaitu observasi, analisis kebutuhan, proses pengembangan draft, tinjauan ahli, uji coba dan perbaikan produk awal. Observasi yang dilakukan di SMA di Gorontalo menunjukkan adanya kelemahan pemahaman siswa terhadap orde reaksi berdasarkan wawancara dan literatur yang digunakan siswa . Berdasarkan analisis kebutuhan yang dilakukan maka proses pengembangan draf bahan ajar dilakukan sesuai dengan analisis kurikulum kemudian menyusun format sajian bahan ajar berdasarkan CDT (Content Display Teory) yang dikembangkan oleh Merrill. Tahap tinjauan ahli dan uji coba menunjukkan bahwa bahan ajar memerlukan revisi pada bagian isi materi, bagian desain baik cover, kata pengantar, pendahuluan serta daftar isi, sehingga pada perbaikan produk awal desain bahan ajar dilakukan revisi yang didasarkan pada komentar dan saran ahli serta hasil uji coba skala kecil. Kata Kunci : Bahan Ajar, Taksonomi Unjuk Kerja Merrill, Orde Reaksi
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011