SKRIPSI

Penulis / NIM
ANWAR / 451407006
Program Studi
S1 - PENDIDIKAN GEOGRAFI
Pembimbing 1 / NIDN
Dr. rer.nat MOHAMAD JAHJA, M.Si / 0017027401
Pembimbing 2 / NIDN
TIRTAWATY ABDJUL, S.Pd, M.Pd / 0020067903
Abstrak
ABSTRAK Anwar . Penerapan Metode Demontrasi Berbasis Teknologi Sebagai Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Materi Sejarah Pembentukan Bumi Skripsi. Program Studi Geografi, Jurusan Fisika. Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam. Universitas Negeri Gorontalo 2013. Tujuan utama penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah penerapan metode demonstrasi berbasis teknologi dalam meningkatkan hasil belajar peserta didik pada mata pelajaran Geografi di Kelas X3 SMA Negeri 4 Gorontalo. Sampel dari penelitian ini adalah siswa kelas X SMA Negeri 4 Kota Gorontalo selama 2 bulan. Penelitian ini menggunakan metode deskritif. Hasil penelitian diperoleh dengan menggunakan tes yang berisi soal mengenai pembelajara siswa. Adapun hasil belajar siswa dari 25 siswa yang di kenai tindakan pada siswa kelas X SMA 4 Kota Gorontalo berlangsung baik dengan persentase ternyata 23 orang (92%) mencapai nilai 75 keatas. Dengan demikian indikator kinerja yang telah ditetapkan dipenuhi. Dengan hasil pelaksanaan menunjukan bahwa terjadi peningkatan hasil belajar siswa pada materi sejarah pembentukan bumi dengan menggunakan pembelajaran metode demonstrasi berbasis teknologi Kata kunci : Hasil belajar, metode berbasis teknologi
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011