SKRIPSI

Penulis / NIM
FARLIN DJ. USU / 462407010
Program Studi
S1 - FARMASI
Pembimbing 1 / NIDN
HAMSIDAR HASAN, S.Si, M.Si, Apt / 0025057006
Pembimbing 2 / NIDN
MOHAMMAD ADAM MUSTAPA, S.Si., M.Sc / 0022047702
Abstrak
ABSTRAK Farlin Usu. Uji Aktifitas Ekstrak Etanol Umbi Rumput Teki (Cyperus rotundus L) di Daerah Gorontalo Utara Sebagai Penumbuh Rambut Terhadap Kelinci Jantan (Oryctolgus cuniculus). Skripsi, Jurusan Farmasi, Fakultas Ilmu-Ilmu Kesehatan Dan Keolahragaan, Universitas Negeri Gorontalo. Pembimbing I Hamsidar Hasan S.Si., M.Si., Apt dan Pembimbing II Moh. Adam Mustapa S.Si., M.Sc Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui aktifitas ekstrak etanol umbi rumput teki (Cyperus rotundus L) sebagai penumbuh rambut terhadap kelinci jantan. Hewan uji sebanyak 1 ekor kelinci jantan, ditimbang untuk mengetahui bobot badannya kemudian masing-masing punggung kelinci dibersihkan dari rambut dengan cara dicukur hingga bersih, kemudian dibagi menjadi 6 bagian yang masing-masing berbentuk segiempat 2 x 2 cm dan jarak antar daerah 1 cm. Daerah I, diolesi ekstrak umbi rumput teki dengan konsentrasi 35%, daerah II, diolesi ekstrak umbi rumput teki dengan konsentrasi 30%, daerah III, diolesi ekstrak umbi rumput teki dengan konsentrasi 25%, daerah IV, diolesi hair tonic intense sebagai control positif, daerah V, diolesi etanol 70% sebagai control negative, daerah VI, tidak diberi perlakuan apapun (normal). Ekstrak etanol umbi rumput teki dilakukan pengolesan tiap hari dua kali yaitu pada pagi dan sore hari dengan volume 1 ml pada masing-masing bagian, dan diamati selama 18 hari. kemudian diukur panjang rambut pada kelinci dengan menggunakan penggaris. Hasil pengujian statistik menunjukkan bahwa data yang diperoleh p ? ? (0,05) sehingga dapat disimpulkan bahwa populasi berdistribusi normal. Selain itu juga dilakukan uji homogenitas, hasil uji homogenitas menunjukkan nilai signifikansi 0,009 ? ? (0,05) berarti data tersebut tidak homogen. Data yang Diperoleh dari hasil analisis yang dilakukan menunjukan bahwa data berdistribusi normal tetapi tidak homogen sehingga digunakan uji analisis selanjutnya yaitu uji kruskal wallis. Dari hasil uji kruskall wallis p=0,001 sehingga p ? 0,05 maka dapat dikatakan bahwa ekstrak etanol umbi rumput teki dapat menyuburkan rambut pada kelinci jantan (Oryctolgus cuniculus). Kata kunci: Ekstrak umbi rumput teki, dapat menyuburkan rambut. ABSTRACT Farlin Usu. Activity test of ethanol extract of Grass Root Puzzle (Cyperus rotundus L) in the Region of North Gorontalo For Hair grower male rabbits against (Oryctolgus cuniculus). Thesis, Department of Pharmacy, Faculty of Health Sciences and Sport, State University of Gorontalo. My supervisor Hamsidar S.Si. Hasan, M.Sc., Apt And Advisors II Moh. Adam Mustapa S.Si., M.Sc This study aims to determine the activity of ethanol extract of nut-grass tubers (Cyperus rotundus L) as a hair grower of male rabbits. Test animals as much as one male rabbits, weighed to determine the weight of his body and back of each rabbit is cleaned by means of hair shaved clean, and then divided into 6 sections, each of which form a square 2 x 2 cm and 1 cm distance between the regions. Region I, spread with nut-grass root extract with a concentration of 35%, region II, spread with nut-grass root extract with a concentration of 30%, region III, spread with nut-grass root extract with a concentration of 25%, region IV, oiled hair tonic intense as a positive control, V regions, 70% ethanol smeared as a negative control, the VI, were not given any treatment (normal). Ethanol extract of nut-grass tubers done basting twice a day ie morning and afternoon with a volume of 1 ml in each section, and observed for 18 days. then measured the length of hair in rabbits using a ruler. The results of statistical tests indicate that the data obtained p ? ? (0.05) so that it can be concluded that the populations are normally distributed. It also conducted a test of homogeneity, the results of homogeneity test showed a significance value of 0.009 ? ? (0.05) means that the data is not homogeneous. Data Provided by the results of the analysis performed shows that the data are normally distributed but not homogeneous so that further analysis of the test used the Kruskal Wallis test. From the test results kruskall Wallis p = 0.001, p ? 0.05 so that it can be said that the ethanol extract of nut-grass tubers can nourish the hair on male rabbits (Oryctolgus cuniculus). Keywords: Extract of nut-grass tubers, can nourish the hair
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011