SKRIPSI

Penulis / NIM
ISKANDAR PAKAYA / 511305024
Program Studi
D3 - TEKNIK SIPIL
Pembimbing 1 / NIDN
ARIF SUPRIYATNO, ST.,MT / 0025117404
Pembimbing 2 / NIDN
RAHMANI KADARNINGSIH, ST., MT / 0030047803
Abstrak
ABSTRAK Balok merupakan salah satu komponen struktur beton bertulang yang bisa direncanakan menggunakan tulangan tunggal maupun tulangan rangkap. Dimensi balok bisa bervariasi sesuai dengan perencanaan. Pada perencanaan balok haruslah diperhatikan kondisi yang akan terjadi di lapangan. Harus diperhatikan besar beban dan momen yang bekerja pada balok tersebut. Kita bisa memperhitungkan dimensi serta tulangan yang akan digunakan pada balok. Perencanaan dimensi balok memperhitungkan beban-beban yang bekerja pada balok tersebut. Beban tersebut bekerja disemua dimensi balok,tetapi momen yang dihasilkan akan bebeda. Metode penelitian ini mengacu pada peraturan SK SNI 03-2487-2002 sesuai yang ditetapkan di Negara Indonesia. Pada balok yang berdimensi kecil memerlukan biaya yang lebih besar dari pada balok yang berdimensi besar. Walaupun volume balok dimensi besar biayanya lebih mahal daripada balok dimensi kecil, tetapi pada biaya tulangan balok dimensi kecil lebih mahal dari balok dimensi besar. Kata Kunci : Analisis Balok, bertulangan Tunggal, dan Rangkap
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011