SKRIPSI

Penulis / NIM
LAHMUDIN I PANIGORO / 531408042
Program Studi
S1 - SISTEM INFORMASI
Pembimbing 1 / NIDN
MUKHLISULFATIH LATIEF, S.Kom., MT / 0010127701
Pembimbing 2 / NIDN
LILLYAN HADJARATIE, S.Kom., M.Si / 0017048001
Abstrak
Penentuan jurusan terhadap siswa SMA sering kali tidak sesuai dengan minat dan bakat yang dimiliki oleh siswa, hal ini dapat mengakibatkan siswa yang bersangkutan tidak terarah ke bidang yang sesuai dengan kemampuannya. Pada penelitian ini dibuatkan sistem inferensi fuzzy dengan Model Sugeno, yang dapat membantu tim penentu jurusan untuk menentukan jurusan yang tepat bagi siswa-siswinya. Tahapan sistem inferensi fuzzy model sugeno diantaranya adalah input data variabel, penentuan derajat kenggotaan himpunan variabel fuzzy, menghitung nilai predikat aturan dan terakhir adalah defuzzifikasi. Sistem dibuat dengan menggunakan bahasa pemrograman visual basic 6.0 dan microsoft access 2003 sebagai databasenya. Dengan adanya sistem ini akan lebih mempermudah tim penentu jurusan dalam proses penentuan jurusan yang lebih tepat dan terarah. Kata Kunci : sistem inferensi fuzzy, model sugeno, penentuan jurusan di sma
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011